Spalletti menegaskan bahwa ia selalu menjaga mentalitas untuk selalu ingin menang dalam setiap pertandingan. Ia bahkan menolak tudingan untuk tersingkir dengan terhormat.
"Kami tak boleh bermain dengan pikiran akan tersingkir. Saya sudah pasti tidak akan jadi pelatih jika berpikir seperti itu. Kami ingin terus menguasai bola karena saat anda memberikan bola kepada Madrid anda pasti akan mengalami kesulitan," terang Spalletti kepada Football Italia.
Spalletti menambahkan bahwa ia tidak cuma ingin mencari kemenangan hiburan atau tersingkir dengan kebanggaan. Roma ingin menyingkirkan Madrid di Bernabeu.
"Saya rasa itu pesan yang salah, saya ingin memberikan pesan jelas kepada tim saya. Saya selalu meminta yang tidak mungkin dari tim saya. Ketika saya melihat para pemain yang ada, saya rasa saya bisa meminta lebih." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masuk Bursa Pengganti Gary Neville, Asisten Mourinho Hanya Tertawa
Liga Spanyol 8 Maret 2016, 23:35
-
Gareth Bale Jadi Cover PES Edisi Euro 2016
Bolatainment 8 Maret 2016, 19:44
-
Cicinho: Pjanic Cocok Bagi Madrid
Liga Champions 8 Maret 2016, 18:53
-
Inikah Penampakan Jersey Kandang Real Madrid Musim Depan?
Bolatainment 8 Maret 2016, 15:18
-
Nani: Ronaldo Terbaik Saat Ini, Ronaldinho Sepanjang Masa
Liga Spanyol 8 Maret 2016, 15:06
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR