Bola.net - - Musim 2016/17 kemarin bisa jadi merupakan musim terakhir Neymar di . Bintang Brasil itu bakal meninggalkan Barcelona untuk bergabung dengan .
Dari segi individu, musim terakhir Neymar itu bisa dibilang fantastis. Total 20 gol dan 21 assist dia torehkan dalam 45 penampilan di semua kompetisi.
Gol dan assist Neymar musim 2016/17 sama-sama berjumlah minimal 20. Dari semua pemain di lima liga top Eropa, hanya Neymar yang mampu mengukir statistik tersebut.
1 - Neymar was the only player from the top five leagues with +20 goals (20) and assists (21) last season in all competitions. Fantastic. pic.twitter.com/9PndcsLv4x
— OptaJose (@OptaJose) August 2, 2017
20 Gol Neymar 2016/17
La Liga: 13
Liga Champions: 4
Copa del Rey: 3.
21 Assist Neymar 2016/17
La Liga: 11
Liga Champions: 8
Copa del Rey: 2.
Musim panas ini, Neymar juga tampil cemerlang di ajang International Champions Cup. Tiga gol dia cetak untuk membantu Barcelona mengalahkan Juventus dan Manchester United.
(c) LatinContent Editorial
Neymar memperkuat Barcelona sejak direkrut dari Santos pada awal musim 2013/14. Selama ini, dia telah mencetak 105 gol dalam 186 penampilan untuk Barcelona.
Bersama Barcelona, dia sudah menjuarai La Liga (2), Copa del Rey (3), Supercopa de Espana (1), Liga Champions (1) dan Piala Dunia Antarklub FIFA (1).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Dinilai Pantas Lebih Banyak Dapat Duit Ketimbang Beyonce
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 20:21
-
Uang Sudah Mengubah Neymar dan Keluarganya
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 16:10
-
Laporta: Neymar Pergi, Salahkan Barcelona
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 15:40
-
Lineker: Neymar, Tinggalkan Barca Berarti Langkah Mundur
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 15:30
-
Neymar 21 Gol Liga Champions Untuk Barcelona
Liga Champions 3 Agustus 2017, 15:08
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR