Trio MSN di lini depan Barcelona sebenarnya sudah luar biasa menakutkan. Namun mereka juga butuh istirahat agar tenaga mereka bisa tetap optimal dari awal sampai akhir musim.
"Kalau klub membeli penyerang baru, mungkin pelatih memang tidak puas dengan kinerja saya... (tertawa). Selama dua musim saya berada di sini, ada kalanya pelatih sama sekali tidak melakukan rotasi lini depan. Kami setuju ketika dia membuat keputusan itu," terang Suarez kepada AS.
Suarez menambahkan bahwa siapa pun penyerang yang dibeli Barca nantinya, ia yakin pemain itu akan berkualitas. Ia pun siap menyambut penyerang baru itu dan bersaing secara sehat.
"Siapa pun yang dibeli klub nantinya, pemain itu akan kami sambut dengan baik di sini. Kami yakin semua pemain didatangkan untuk membuat tim ini menjadi lebih baik. Lagipula, tak ada pemain di sini yang posisinya dijamin aman." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Segera Rampungkan Transfer Gabriel Jesus
Liga Inggris 23 Juli 2016, 23:30
-
Juventus Hidupkan Lagi Minat Pada Mascherano
Liga Italia 23 Juli 2016, 22:15
-
Barcelona & Atletico Sepakat 22 Juta Euro Untuk Vietto
Liga Spanyol 23 Juli 2016, 20:11
-
Suarez: Ronaldo Favorit Ballon d'Or Tapi Messi Terbaik Dunia
Liga Spanyol 23 Juli 2016, 17:00
-
Suarez Berharap Mascherano Bertahan di Barcelona
Liga Spanyol 23 Juli 2016, 16:21
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR