
Sebagai mantan bintang Real Madrid, Suker memang tahu sedikit banyak mengenai Los Blancos. "Kita harus menunggu. Inilah sepakbola. Semua dapat terjadi dan mengatakan apa saja. Kita tunggu saja," ucapnya seperti dilansir Marca.
Meski enggan berspekulasi terkait masa depan Modric, Suker tetap berharap Modric mengikuti jejaknya mengenakan kostum putih kebesaran Real Madrid.
"Bila transfer itu terjadi, akan sangat luar biasa. Sebagai presiden sepakbola Kroasia saya berharap Modrid bermain untuk Real Madrid. Adanya Modric di Real Madrid akan memberikan dampak yang luar biasa untuk sepakbola Kroasia," ujarnya.
Pada kesempatan itu, Suker juga memberikan dukungannya kepada presiden Madrid, Florentino Perez dan Jose Mourinho dalam upayanya membangun kembali kejayaan Real Madrid.
"Saya berharap yang terbaik untuk Florentino dan Mourinho. Anda harus tahu mereka sedang melakukan pekerjaan yang luar biasa dengan skuad muda dan penuh talenta. Itulah cara terbaik untuk meraih sukses," pungkasnya. (mrc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suker: Luar Biasa Bila Modric Gabung Real Madrid
Liga Spanyol 17 Agustus 2012, 20:30 -
Rencana Duel Messi-Ronaldo di Bulan Februari
Piala Dunia 17 Agustus 2012, 11:00 -
Liverpool Akan Selesaikan Transfer Sahin Dalam Seminggu
Liga Inggris 17 Agustus 2012, 06:30 -
Transfer Modric ke Madrid Segera Terealisasi
Liga Spanyol 17 Agustus 2012, 06:02 -
MU Resmi Jalin Kerja Sama dengan Bwin
Liga Inggris 17 Agustus 2012, 01:30
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR