
Menurut The Daily Star, raksasa Spanyol tersebut sebelumnya diperkirakan akan kembali melanjutkan perburuan mereka memboyong Luis Suarez meninggalkan Liverpool, paling lambat musim panas mendatang.
Tetapi presiden Los Blancos, Florentino Perez memutuskan untuk mengubah sasaran usai berunding dengan pelatih Carlo Ancelotti dan asistennya, Zinedine Zidane. Mereka dikabarkan sepakat jika Aguero lebih cocok didatangkan ke Bernabeu dan dana 45 juta poundsterling bakal disiapkan untuk membelinya.
Mei lalu, Aguero baru menandatangani kontrak baru yang akan mengikatnya di Etihad Stadium sampai 2017. Tetapi sumber di Spanyol percaya dalam kontraknya ada klausul pemutusan yang membolehkan City menimbang tawaran yang masuk dari Barcelona atau Real.[initial]
Sajian Gurih dari Dapur Transfer
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilshere: Kehadiran Ozil Tak Mengubah Saya
Liga Inggris 18 November 2013, 22:02
-
Oscar Ternyata Nyaris Gabung Madrid
Liga Champions 18 November 2013, 21:26
-
Roberto Carlos: Marcelo Bek Kiri Terbaik Dunia
Piala Dunia 18 November 2013, 19:37
-
Microsoft Batal Sponsori Bernabeu?
Bolatainment 18 November 2013, 18:32
-
Pedro: Blatter Tak Respek Kepada Ronaldo
Liga Spanyol 18 November 2013, 18:10
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR