Bola.net - - Sporting Director , , mengungkapkan bahwa memberikan penawaran yang sama sekali tak mendekati harga jual Kevin Gameiro.
Musim panas kemarin, Barca mencari penyerang baru untuk dijadikan pelapis bagi trio Lionel Messi, Neymar dan Luis Suarez. Banyak penyerang yang mereka bidik, salah satunya adalah Gameiro.
Monchi lantas mengungkapkan bahwa Blaugrana memang sempat mencoba untuk mendatangkan Gameiro. Akan tetapi, karena harga yang mereka tawarkan terlalu rendah, striker asal Prancis itu pun tetap bertahan di Sevilla. Akan tetapi pada akhirnya striker 29 tahun tersebut hijrah ke Atletico Madrid.
"Barcelona mengirim agen untuk membahas transfer Kevin Gameiro, tetapi penawaran mereka sama sekali tak mendekati penilaian kami dari sang striker," beber Monchi pada El Club de la mitjanit.
"Tujuan kami tidak pernah menjual pemain, tapi Atletico memenuhi klausul pelepasannya dan ia setuju untuk angkat kaki," sambungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cinta Arsenal, Bellerin Tegaskan Tak Ingin Kembali ke Barca
Liga Inggris 4 November 2016, 23:32
-
'Kemenangan Lawan Barca Tidak Lebih Berharga Dari Kemenangan Lawan Gladbach'
Liga Champions 4 November 2016, 21:47
-
Tawaran Terlalu Rendah, Barca Pun Gagal Gaet Gameiro
Liga Spanyol 4 November 2016, 18:53
-
Data dan Fakta La Liga: Sevilla vs Barcelona
Liga Spanyol 4 November 2016, 16:00
-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 7 November 2016
Liga Spanyol 4 November 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR