Bola.net - - Bomber Boca Juniors Carlos Tevez membuat perbandingan antara bintang Barcelona Lionel Messi dan superstar Real Madrid Cristiano Ronaldo. Tevez mengatakan bahwa kemampuan Messi lebih alami sedang Ronaldo dibuat di gym.
Messi dan Ronaldo sudah dianggap luas sebagai pemain terbaik dunia pada generasi sekarang ini. Mereka berdua sama-sama mengoleksi lima trofi Ballon d'Or.
Carlos Tevez
Tevez bermain satu tim dengan Messi di timnas Argentina sedangkan ia juga pernah menjadi rekan satu tim Ronaldo di Manchester United. Oleh karena itu, Tevez bisa mengetahui perbedaan besar di antara kedua pemain tersebut.
"Cristiano sangat berbeda dengan Messi. Ketika Leo mulai muncul, dia tidak menyentuh gym. Cristiano ada di sana pagi, siang dan malam, sepanjang waktu," kata Tevez kepada ESPN.
"Leo selalu bersama bola, sementara Cristiano berlatih set piece sepanjang hari.
"Cristiano harus berlatih dan mempersiapkan diri untuk menjadi yang terbaik, sedangkan untuk Leo berjalan alami. Sejak dia kecil, Anda bisa melihat dia membawa bola di kakinya.
"Itulah perbedaan terbesar yang saya lihat di antara dua pemain terbaik di planet ini."
Messi sendiri sampai sejauh ini sudah mencetak 26 gol dari 31 pertandingan bersama Barcelona di semua ajang kompetisi musim ini. Sementara itu, Ronaldo baru mencetak 18 gol dari 25 pertandingan untuk Real Madrid.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Alternatif, Madrid Buka Komunikasi Dengan Bek Chelsea Ini?
Liga Spanyol 27 Januari 2018, 22:10
-
Tevez: Messi Alami, Ronaldo Dibuat di Gym
Liga Spanyol 27 Januari 2018, 21:30
-
Abaikan Usia, Ronaldo Siap Bermain Beberapa Tahun Lagi
Liga Spanyol 27 Januari 2018, 21:00
-
Duo Manchester Saling Sikut Untuk Angkut Gelandang Madrid Ini
Liga Inggris 27 Januari 2018, 19:50
-
Ronaldo Tak Mau Jadi Pelatih Setelah Pensiun
Liga Spanyol 27 Januari 2018, 16:30
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR