Bola.net - - Gelandang Bayern Munchen, Thiago Alcantara, mengaku bahagia dengan Andres Iniesta terkait kontrak anyarnya di .
Setelah berbulan-bulan spekulasi, Iniesta belum lama ini mengikat kontrak seumur hidup dengan Barcelona.
Gelandang Spanyol tersebut sebelumnya diisukan akan hengkang dari Barca, dan diincar sejumlah tim seperti Juventus dan Manchester City. Namun Iniesta akhirnya memilih bertahan dan membantah ada masalah dengan tim Catalan.
Thiago Alcantara
"Barcelona menunjukkan inisiatif yang amat bagus," tutur Thiago menurut AS.
"Dia layak untuk mendapatkan segalanya, termasuk patung khusus di Camp Nou. Dia bagian dari warisan klub ini dan amat bagus melihat dia memutuskan untuk memperpanjang kontrak, dan klub akhirnya memutuskan untuk menuntaskan kontraknya."
Thiago dan Iniesta sebelumnya sempat bertemu di skuat Spanyol, dalam persiapan laga Kualifikasi Piala Dunia melawan Albania dan Israel.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terjadi Lagi! Eks Barca Tercyduk Polisi Karena Sabung Ayam
Bolatainment 10 Oktober 2017, 21:36
-
Xavi Bercita-cita Jadi Pelatih Qatar
Liga Spanyol 10 Oktober 2017, 17:32
-
Xavi: Dipandang Sebelah Mata, Busquets Amat Vital
Liga Spanyol 10 Oktober 2017, 16:10
-
Tak Perlu Basa-basi, Ronaldo Pasti Menang Ballon d'Or 2017
Open Play 10 Oktober 2017, 15:35
-
Mourinho Instruksikan MU Gaet Roberto dari Barca
Liga Inggris 10 Oktober 2017, 15:35
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR