Menurut sosok yang pernah jadi rekan setim Pele tersebut, Neymar kini sudah layak disejajarkan dengan Ronaldinho, pemain Brasil terakhir yang mampu meraih sukses luar biasa di Blaugrana.
"Saya tidak ragu ia akan jadi jauh lebih hebat dari Ronaldinho, karena ia punya kemampuan yang lebih komplit. Ronaldinho meraih masa keemasannya selama tiga tahun. Jika ia mampu mempertahankannya selama 10 tahun seperti Messi, kita akan ragu apakah ia layak dibandingkan dengan Neymar. Namun ia hanya bertahan tiga tahun sementara Neymar sudah lima tahun ada di era terbaiknya," tutur Tostao pada Cadena SER.
"Neymar memiliki semua yang dibutuhkan untuk bisa menjadi pemain terbaik kedua di sepanjang sejarah sepakbola Brasil, namun saya membayangkan akan sulit baginya untuk bisa melewati Pele."
"Ia kini jadi terbaik di Brasil, mengingat ia finish di peringkat tiga Ballon d'Or, namun kami semua tahu bahwa Messi lebih hebat."
Neymar sendiri dikabarkan tengah terlibat pembicaraan kontrak baru dengan Barcelona, di tengah kabar mengenai munculnya ketertarikan dari Manchester City dan Manchester United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Satu Lagi, Barcelona Samai Rekor Penalti La Liga
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 23:30
-
Iniesta: Rekor Tak Terkalahkan Barca Mengagumkan
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 18:16
-
Iniesta Sebut Sanchez Sebagai Ancaman di Camp Nou
Liga Champions 13 Maret 2016, 18:02
-
Enrique Akan Terus Rotasi Barcelona
Liga Inggris 13 Maret 2016, 17:35
-
Enrique: Suarez Sudah Main 850 Ribu Kali
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 15:40
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR