Bola.net - Kabar mengejutkan datang dari Prancis. Gelandang Manchester City, Yaya Toure, disebut telah memancing minta raksasa Spanyol, Real Madrid.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Le 10 Sport, Madrid tengah mengamati situasi yang dialami oleh pemain Pantai Gading tersebut di Etihad. Pasalnya, ada kemungkinan Toure tak ingin melanjutkan karirnya di Inggris dan Manuel Pellegrini bakal membiarkannya pergi di musim panas mendatang.
Eks penggawa Barcelona itu dipandang Madrid sebagai pengganti yang tepat untuk Sami Khedira, yang kontraknya di Bernabeu bakal berakhir di musim panas ini.
Toure sendiri kini tengah membela negaranya di Piala Afrika dan kemungkinan bakal absen bermain untuk City hingga empat pekan mendatang. [initial]
(le10/rer)
Menurut laporan yang diturunkan oleh Le 10 Sport, Madrid tengah mengamati situasi yang dialami oleh pemain Pantai Gading tersebut di Etihad. Pasalnya, ada kemungkinan Toure tak ingin melanjutkan karirnya di Inggris dan Manuel Pellegrini bakal membiarkannya pergi di musim panas mendatang.
Eks penggawa Barcelona itu dipandang Madrid sebagai pengganti yang tepat untuk Sami Khedira, yang kontraknya di Bernabeu bakal berakhir di musim panas ini.
Toure sendiri kini tengah membela negaranya di Piala Afrika dan kemungkinan bakal absen bermain untuk City hingga empat pekan mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Tak Akan Hijrah ke Man United
Liga Spanyol 7 Januari 2015, 23:47
-
Agen: Ronaldo Bisa Saja Pindah ke Amerika
Liga Spanyol 7 Januari 2015, 19:47
-
Ramires Bantah Rumor Juventus dan Real Madrid
Liga Inggris 7 Januari 2015, 19:00
-
Gol Calon Pemenang Puskas Award Menjelma LEGO
Open Play 7 Januari 2015, 14:05
-
Ancelotti: Valencia Adalah Masa Lalu
Liga Spanyol 7 Januari 2015, 12:23
LATEST UPDATE
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 6 Januari 2026, 09:58
-
Prediksi Sassuolo vs Juventus 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 09:09
-
Prediksi Lecce vs Roma 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 08:58
-
5 Pertandingan yang Tentukan Akhir Era Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 6 Januari 2026, 04:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR