Di La Liga musim ini, Madrid telah mencetak total 102 gol. Artinya tradisi 100 gol liga Madrid di era Cristiano Ronaldo tetap terjaga.
Before Cristiano Ronaldo joined Real Madrid, the club had scored 100+ Liga goals in only one season: 1989/90 (107 goals).
— Infostrada Sports (@InfostradaLive) April 29, 2015
Sebelum Ronaldo bergabung pada musim 2009/10, Madrid hanya pernah sekali mencetak minimal 100 gol dalam satu musim La Liga, yakni di edisi 1989/90 (107 gol). Setelah Ronaldo datang, Madrid selalu melakukannya di setiap musim.
Real Madrid dengan 100 gol atau lebih dalam satu musim La Liga:
1989/90 - 107 gol
2009/10 - 102 gol
2010/11 - 102 gol
2011/12 - 121 gol
2012/13 - 103 gol
2013/14 - 104 gol
2014/15 - 102 gol.
Melawan Almeria, James Rodriguez (44') mencetak gol ke-100 Madrid di La Liga musim ini. Own goal Mauro Dos Santos (49') jadi gol ke-101 dan Alvaro Arbeloa (84) menyarangkan yang ke-102.
Madrid tetap dua poin di belakang Barcelona. Dengan empat laga tersisa, masih ada peluang bagi Madrid untuk menambah pundi-pundi golnya sekaligus coba menggusur Barcelona dari puncak. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Gelandang Real Madrid Jadi Buronan Interpol
Bolatainment 30 April 2015, 18:19
-
Demi UCL, Llorente Minta Juventus Segera Kunci Scudetto
Liga Champions 30 April 2015, 17:01
-
Llorente Pede Juventus Bisa Buat Real Madrid Menderita
Liga Champions 30 April 2015, 16:45
-
Allegri Sebut Pogba Siap Turun Lawan Madrid
Liga Champions 30 April 2015, 15:57
-
Van Gaal Serius Datangkan Bale
Liga Spanyol 30 April 2015, 14:23
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR