Saat ini Barca tengah diguncang berbagai isu non-sepakbola, terutama di sektor keuangan. Mulai dari transfer Neymar, penyelidikan Uni Eropa hingga tuduhan pencucian uang yang dialamatkan kepada Lionel Messi.
"Kami di Barca sudah bersatu tetapi nampaknya ada semacam kampanye negatif dari luar selama beberapa bulan ini. Semua berita selalu negatif. Pihak berwenang sudah membantah bahwa Barca mendapat bantuan pemerintah dan Leo tidak terlibat pencucian uang," terang Valdes dalam konferensi pers.
Karenanya, Valdes meminta Barca untuk melindungi diri sendiri. Pasalnya, kampanye negatif seperti ini sudah berlangsung sejak lama.
"Kami harus melindungi diri jika tidak ingin kisruh ini berakhir buruk bagi kami. Kami pernah dituduh menggunakan doping beberapa tahun lalu. Kami pun harus melakukan sekitar lima puluh ribu tes." (AS/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dokumen Bukti Messi Tak Terlibat Pencucian Uang
Bolatainment 20 Desember 2013, 23:47
-
Valdes: Ada Kampanye Negatif Anti Barca
Liga Spanyol 20 Desember 2013, 23:26
-
Messi Bantah Tuduhan Pencucian Uang
Liga Spanyol 20 Desember 2013, 19:45
-
Messi: Saya Tidak Minta Kontrak Baru
Liga Spanyol 20 Desember 2013, 18:44
-
Preview: Getafe vs Barcelona, Iniesta Jadi Tumpuan
Liga Spanyol 20 Desember 2013, 16:00
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR