Bola.net - - Lionel Messi, Ronaldinho, dan Dennis Bergkamp, merupakan sebagian dari beberapa pemain terbaik yang pernah menjadi rekan setim dalam perjalanan karir panjang Giovanni van Bronckhorst.
Pria Belanda, yang kini menangani Feyenoord, menikmati karir yang cukup sukses dan memberinya kesempatan untuk bermain dengan beberapa klub top dunia.
Pengalaman di Arsenal dan membuat dia berkesempatan berbagi ruang ganti dengan para pemain bintang, dan banyak di antaranya yang meninggalkan kesan begitu mendalam pada dirinya.
Van Bronckhorst pun menyebut beberapa nama mantan rekannya di Barcelona, sebagai salah satu pemain terbaik yang pernah bermain bersama dengannya di atas lapangan.
Giovanni van Bronckhorst
Terkait Messi, mantan pemain Belanda itu mengatakan di Sky Sports: "Dia adalah pemain muda yang datang ke Barcelona dan saya berpikir pada diri saya sendiri 'Saya tidak pernah melihat yang seperti ini' Dia begitu spesial untuk dilihat, dengan talenta yang luar biasa di usia yang masih muda."
"Dia adalah salah satu yang terbesar dan akan bermain untuk saya di kanan. Ketika dia masuk tim utama, dia akan menaklukkan semua orang dengan permainannya. Dia bisa melakukan apapun. Salah satu pemain terbaik yang pernah memainkan permainan ini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique Masih Belum Tentukan Masa Depannya di Barca
Liga Spanyol 18 Februari 2017, 23:40
-
Xavi: Barca Masih Bisa Singkirkan PSG
Liga Champions 18 Februari 2017, 23:05
-
Dani Alves Yakin Barca Bisa Comeback Lawan PSG
Liga Champions 18 Februari 2017, 22:40
-
Arda Turan Beli Rumah Dekat Stamford Bridge
Liga Inggris 18 Februari 2017, 21:40
-
Van Bronckhorst: Saya Tak Pernah Lihat Pemain Seperti Messi
Liga Spanyol 18 Februari 2017, 21:20
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR