Sang pemain muda sempat merasakan sentuhan tangan dingin manajer Prancis, kala ia masih membela Real Madrid Castilla. Sosok yang kini tergabung dengan tim junior Manchester United tersebut lantas memberikan sanjungan pada Zizou.
"Zidane mengajarkan kami yang ada di Castilla tentang rasa hormat, solidaritas dan kerja keras," tutur Varela pada Sport890.
"Meski kami mengalami tahun yang luar biasa, kami juga bisa belajar banyak hal. Saya bangga dan bahagia dengan karir yang ia jalani di Real Madrid. Saya sendiri merasa saya sudah mengalami banyak perkembangan soal kecepatan, cara bermain, kontrol, dan juga cara mengumpan."
Zidane kini tengah sibuk mempersiapkan timnya jelang duel melawan Atletico Madrid yang akan dihelat dalam rangka laga lanjutan La Liga akhir pekan ini. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Minta Madrid Hargai Jasa Del Bosque
Liga Spanyol 25 Februari 2016, 22:43
-
Casillas Ungkap Akar Perseteruannya Dengan Mourinho
Liga Spanyol 25 Februari 2016, 22:19
-
Ronaldo Tegaskan Ingin Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 25 Februari 2016, 21:57
-
Casillas: Mourinho Obat Penangkal Barca
Liga Spanyol 25 Februari 2016, 21:51
-
Kabar Baik, Benzema Siap Tampil di Derby Madrid
Liga Spanyol 25 Februari 2016, 21:49
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR