Bola.net - - Lionel Messi mendapatkan penghargaan sepatu emas untuk musim 2016-17. Messi menjadi pencetak gol terbanyak di ajang liga domestik di Eropa musim lalu. Messi memang menyumbang 37 gol bagi Barca di ajang la Liga.
Sebelumnya Messi sudah mengatakan bahwa penghargaan kali ini tak mungkin ada tanpa bantuan rekan-rekannya. Messi mengaku bisa mencetak banyak gol karena mendapatkan dukungan dari para pemain Barcelona.
Messi pun berangkat ke acara penghargaan itu bersama keluarganya dan beberapa pemain Barca. Ia datang bersama istri dan anaknya; Antonella dan Thiago. Sementara itu, Andres Iniesta, Luis Suarez, dan Sergio Busquets juga menemani Messi.
Messi bahkan menerima penghargaan itu dari partnernya di Barca; Suarez. Cukup masuk akal mengingat Suarez memang 'juara bertahan', dalam arti ia adalah penerima penghargaan Sepatu Emas ini tahun lalu. Berikut videonya:
Ini adalah Sepatu Emas keempat yang didapat Messi sepanjang kariernya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Ditemani Keluarga, Messi Terima Sepatu Emas dari Suarez
Liga Spanyol 25 November 2017, 08:51
-
Banding Ditolak, Pique Absen Lawan Valencia
Liga Spanyol 22 November 2017, 22:09
-
Kembali Cetak Gol, Bos Barcelona Berharap Kritik Suarez Mereda
Liga Spanyol 20 November 2017, 12:50
-
Barca Ajukan Banding untuk Hukuman Pique dan Suarez
Liga Spanyol 20 November 2017, 11:40
-
Di Dalam Kepala Suarez Cuma Ada Juventus
Liga Spanyol 20 November 2017, 10:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR