Seperti diketahui, hasil imbang 1-1 yang diraih Atletico di Camp Nou memastikan anak asuh Diego Simeone mengakhiri musim ini dengan status juara. Status ini sekaligus mendobrak dominasi Real Madrid dan Barcelona dalam beberapa tahun terakhir.
Laga ini sendiri tak berjalan mudah bagi Los Rojiblancos. Di awal-awal pertandingan, cedera Diego Costa dan Arda Turan membuat mereka harus melakukan pergantian dini. Apalagi kondisi tersebut dipersulit dengan gol Alexis Sanchez yang membuat Barca unggul di babak pertama.
Namun di babak kedua, Atleti bangkit dan mampu menyamakan kedudukan melalui gol sundulan Diego Godin. Gol tersebut sekaligus memastikan mereka meraih gelar pertama sejak 1996 silam.
"Pertandingan ini telah menjadi cerminan performa kami musim ini. Para pemain menunjukkan karakter yang luar biasa dan ketenangan untuk melaluinya," tandasnya. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Filipe Luis Mulai Alihkan Fokus ke Final Liga Champions
Liga Champions 18 Mei 2014, 22:47
-
Miranda: Kalahkan Barca dan Madrid, Cara Sempurna Juara Liga
Liga Spanyol 18 Mei 2014, 21:00
-
Villa: Atleti Tunjukkan Karakter dan Ketenangan Lawan Barca
Liga Spanyol 18 Mei 2014, 20:52
-
Tindakan Bodoh Dani Alves dan Cuenca
Liga Spanyol 18 Mei 2014, 17:13
-
Video: Atleti Mendapat Standing Ovation Dari Fans Barca
Open Play 18 Mei 2014, 16:25
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR