Bola.net - - David Villa mengatakan dia tidak akan bergabung dengan jika tidak membutuhkan uang penjualannya.
Villa bergabung dengan Barcelona dengan nilai transfer 40 juta euro di 2010, usai menjalani lima musim dan mencetak 129 gol di Mestalla.
Namun demikian, pemain Spanyol, yang kini bermain untuk New York City FC, belum lama ini mengatakan ia akan senang bertahan di Valencia jika memang klub tidak dalam kondisi sulit secara finansial.
"Jika Valencia tidak membutuhkan uang, saya akan bertahan di klub. Saya memiliki kontrak jangka panjang," tutur Villa menurut ESPN FC.
Di musim perdananya di Barcelona, Villa memenangkan Liga Champions, namun ia mengalami cedera serius di musim kedua dan akhirnya memutuskan untuk pindah ke Atletico Madrid, usai membantu klub memenangkan titel La Liga di musim ketiganya.
"Saya memutuskan untuk meninggalkan Barcelona untuk memainkan peran yang lebih penting di klub lain. Saya semakin jarang bermain dan pemain baru yang baru datang, memiliki kemampuan lebih baik dari saya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Detik Ketujuh, Barca Menangi El Clasico Junior
Liga Spanyol 29 Desember 2016, 21:47
-
Neymar Siap Pulang ke Brasil dan Bela Flamengo
Liga Spanyol 29 Desember 2016, 18:09
-
10 Julukan Bintang Sepakbola Dunia
Editorial 29 Desember 2016, 16:06
-
Jual Rumah, Mathieu Akan Tinggalkan Barcelona?
Liga Spanyol 29 Desember 2016, 16:00
-
Messi Minta Barcelona Incar Dua Pelatih Argentina Ini
Liga Spanyol 29 Desember 2016, 15:50
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR