Konami selaku pengembang seri game Pro Evolution Soccer (PES) memang menunjuk Neymar sebagai bintang utama seri terbaru permainan sepakbola yang akan dirilis tahun ini. Eks Santos mengikuti jejak rekannya, Lionel Messi, yang terlebih dahulu menghiasi sampul utama game FIFA 16.

PES 2016 dikabarkan menggunakan 'Fox Engine' terbaru, yang memungkinkan game menampilkan gerakan dan reaksi pemain dengan tingkat akurasi yang amat mirip dibandingkan dengan apa biasa kita lihat di dunia nyata atau siaran pertandingan langsung di TV.
Konami memang amat serius menggarap PES 2016, lantaran seri ini sekaligus menandai 20 tahun kiprah Pro Evolution Soccer dalam meramaikan jagat industri game sepakbola dunia.
Bagaimana Bolaneters? Tak sabar lagi memainkan Neymar di game ini? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal: Barca Tak Sanggup Atasi Depay & Rooney
Bola Dunia Lainnya 26 Juli 2015, 23:41 -
Xavi Mulai Pramusim Dengan Al Sadd
Bola Dunia Lainnya 26 Juli 2015, 23:27 -
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:59
-
Asisten Van Gaal: Pedro? Sangat Sulit
Liga Inggris 26 Juli 2015, 22:00 -
Vermaelen Mengaku Sudah Siap 100 Persen Untuk Barca
Liga Spanyol 26 Juli 2015, 21:40
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR