Usai sebelumnya sempat menghindar dari pertanyaan mengenai masa depannya, pasca membawa Blaugrana meraih treble winners, Enrique akhirnya resmi memperpanjang kontrak dengan klub belum lama ini.
Xavi mengatakan bahwa Enrique memiliki jiwa dan karakter kepemimpinan yang luar biasa di klub.
"Jika saya ada di posisinya, saya tidak akan ragu untuk segera memutuskan bertahan. Ia merupakan seorang pemimpin yang amat bagus untuk tim dan itu tak usah dipertanyakan lagi. Ia sudah memenangkan tiga trofi dan bisa mencatat sejarah dengan memenangkan tiga trofi lain," jelas Xavi pada Sport.
"Mengapa tidak? (Enrique terus bertahan di klub). Di mana lagi ia bisa mencatat prestasi sehebat itu jika tidak berada di klub," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Alves Isyaratkan Pensiun di Barcelona
Liga Spanyol 10 Juni 2015, 22:27
-
Messi Harus Disidang Soal Kasus Pajak
Bolatainment 10 Juni 2015, 22:26
-
Alves Bertahan di Barcelona Bukan Karena Uang
Liga Spanyol 10 Juni 2015, 22:16
-
Alves Bantah Hubungannya Dengan Presiden Barcelona Buruk
Liga Spanyol 10 Juni 2015, 22:01
-
Alves: Enrique Sudah Mengembalikan Barcelona ke Level Atas
Liga Spanyol 10 Juni 2015, 21:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR