Mantan kapten tim Catalan itu pergi dari Barca usai ia membantu timnya meraih treble dua musim lalu. Ia kini melanjutkan karirnya di Al Sadd, di mana ia juga mendapatkan peran dalam akademi sepakbola yang dibangun oleh tim Qatar.
"Saya senang berada bersama tim muda, membantu para pemain muda untuk berlatih. Saya tidak tahu apakah saya akan cocok dengan filosofi klub, namun ide saya memang seperti itu. Namun masih terlalu awal untuk kembali ke Barcelona, mungkin beberapa tahun lagi," tutur Xavi menurut Marca.
"Barca mewakili langkah maju dalam karir anda dan La Masia akan terus menjadi sumber utama kesuksesan tim."
Posisi Xavi sebagai kapten akhirnya digantikan oleh gelandang Barcelona lainnya, Andres Iniesta. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Munir Ingin Bawa Valencia ke Liga Champions
Liga Spanyol 7 September 2016, 23:46
-
Paco Alcacer Nikmati Latihan Perdananya di Barcelona
Liga Spanyol 7 September 2016, 21:22
-
50 Pemain Terbaik Barcelona: No 50-41
Editorial 7 September 2016, 16:28
-
Iniesta Optimis Bisa Turun Kontra Alaves
Liga Spanyol 7 September 2016, 15:50
-
Barca Siap Manfaatkan Kemarahan Lichtsteiner
Liga Spanyol 7 September 2016, 14:57
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR