Menurut sang gelandang, salah satu momen yang paling tidak bisa ia lupakan adalah final Liga Champions di Wembley. Kala itu Puyol memutuskan memberi kehormatan untuk Eric Abidal mengangkat trofi juara, mengingat sang pemain baru saja sembuh dari penyakit yang berbahaya.
"Saya tidak akan pernah lupa final di Wembley, ketika saya memberi tahu anda untuk mengangkat piala, meski anda hanya bermain beberapa menit. Namun anda berkata: "Tidak Xavi, piala ini akan diangkat oleh Abidal." Anda memberi saya pelajaran hidup yang berharga," tutur Xavi.
"Saya amat bangga sudah menjalani karir bersama anda dan ingin menjalani masa depan dengan proyek berikutnya di klub ini, bersama anda. Anda adalah legenda Barcelona dan klub membutuhkan anda," pungkasnya.
Puyol sudah memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya sebagai pemain Barcelona di akhir musim ini. [initial]
(isf/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Bersyukur Messi Setuju Perpanjang Kontrak
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 22:21
-
Messi Tak Yakin Trofi La Liga Bisa Disebut Kesuksesan
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 22:09
-
Barca Siap Telikung Liverpool Untuk Bek Argentina Ini
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 21:28
-
Ancelotti: Ronaldo Siap Bermain
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 21:23
-
Enrique Resmi Mundur Dari Celta Vigo, Spekulasi ke Barca Memuncak
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 20:32
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR