James belakangan memang mengalami penurunan permainan sejak ia mengakhiri musim perdananya di klub. Hal tersebut lantas sempat memancing kabar yang mengatakan bahwa ia akan dilepas di akhir musim dan ditukar dengan Eden Hazard.
Namun Zamorano justru memberikan pujian setinggi langit pada top skorer Piala Dunia 2014.
"Sejak awal James mampu menyatu dengan jiwa dan permainan dari Madrid. Namun cedera membuat perjalanannya sedikit terhambat," tutur Zamorano pada Tiempo.
"Ia juga mengalami sedikit masalah fisik, namun jelas bahwa James memainkan peran penting di Real Madrid, amat penting bagi mereka untuk tenang demi memenangkan gelar juara, karena ia bisa membuat perbedaan. Sama seperti ketika ia bermain di Kolombia. Saya berharap ia terus dalam kondisi 100 persen." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leicester Yakin Bisa Jaga Kante dari Godaan Real Madrid
Liga Inggris 16 Maret 2016, 22:43
-
Ronaldo dan Raul Jadi Lawan Terberat Ferdinand
Liga Champions 16 Maret 2016, 21:33
-
Messi Diklaim Akan Bawa Barca Juara UCL Musim Ini
Liga Champions 16 Maret 2016, 19:58
-
Real Madrid Siap Buat Sanchez Goyah
Liga Spanyol 16 Maret 2016, 15:37
-
Wasit yang Pernah Usir Ronaldo Bakal Pimpin Clasico Jilid Dua
Liga Spanyol 16 Maret 2016, 15:17
LATEST UPDATE
-
Dominic Calvert-Lewin dan Joshua Zirkzee, Siapa Paling Tajam di Leeds vs MU?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 11:01
-
Terungkap, Alasan Menarik John Herdman Terima Pinangan Melatih Timnas Indonesia
Tim Nasional 4 Januari 2026, 10:56
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 10:43
-
Barcelona dan Hobi Menang dengan Skor 2-0
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 10:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Januari 2026, 10:13
-
Meyakini Declan Rice sebagai Gelandang Terbaik Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2026, 08:46
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Januari 2026, 08:04
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 07:22
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43






















KOMENTAR