Neymar kerap jadi pembicaraan media Spanyol, bukan hanya karena assist dan golnya, namun juga kebiasaan sang bintang menunjukkan trik-trik dan skill-nya, yang dianggap sebagai bentuk pelecehan pada lawan.
Namun demikian, menurut Zidane hal tersebut justru bagus untuk para penonton, yang ingin mencari hiburan dengan datang ke stadion.
"Saya tak bisa bicara banyak untuk Neymar. Ia bermain dengan baik. Ada beberapa aksi yang saya senang, dan lainnya tidak terlalu. Terkait lawan, jika Anda pikir ia melakukan sesuatu yang tidak terlalu penting, wajar jika Anda tak suka, namun itu bagus untuk pertunjukan dan hiburan. Para penonton menikmati aksi seperti itu," tutur Zidane pada Marca.
Neymar sendiri kini masih membicarakan kontrak baru dengan Barcelona, namun kedua belah pihak masuh belum mencapai kata sepakat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Ungkap Mimpinya Bermain untuk Real Madrid
Liga Spanyol 7 Februari 2016, 16:57
-
Mourinho: Bersama Madrid, Saya Cuma Bertanding Empat Kali Semusim
Liga Spanyol 7 Februari 2016, 16:38
-
Mourinho: Menang di La Liga Itu Mudah
Liga Spanyol 7 Februari 2016, 15:27
-
Zidane Senang Dengan Performa Benzema
Liga Spanyol 7 Februari 2016, 03:41
-
Zidane Masih Optimis Tatap Peluang Juara Madrid
Liga Spanyol 7 Februari 2016, 01:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR