Zidane diminta menggantikan Rafael Benitez, yang baru tujuh bulan menangani tim, meski eks bos Madrid Castilla sebelumnya tak punya pengalaman menangani klub tertentu.
Namun demikian, sosok yang juga pernah bermain di Juventus itu mengatakan ia sudah siap menghadapi semua tuntutan yang ada di Madrid.
"Saya sudah siap dengan ini. Hal terpenting adalah saya akan mencoba memberikan kontribusi pada skuat. Saya akan mencoba melakukan yang terbaik dan membuat kami bekerja keras," jelas Zidane pada Four Four Two.
"Saya punya firasat bagus, namun seorang pelatih memang tidak akan pernah benar-benar siap, terutama mereka yang tidak pernah ada di level ini sebelumnya, namun saya merasa sudah siap.
"Saya punya motivasi, harapan, dan semua orang akan membantu saya dan membuat semuanya menjadi lebih baik." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Minim Pengalaman, Neville Optimis Zidane Bisa Sukses di Madrid
Liga Spanyol 6 Januari 2016, 21:29
-
Neville Tak Terkejut Madrid Depak Benitez
Liga Spanyol 6 Januari 2016, 21:01
-
Luxemburgo: Kesuksesan Zidane Tergantung pada Ronaldo
Liga Spanyol 6 Januari 2016, 21:00
-
Keegan Ingin Ballon d'Or Tak Jatuh ke Messi atau Ronaldo
Liga Inggris 6 Januari 2016, 20:09
-
Keegan: Tak Ada Terbaik antara Messi dan Ronaldo
Liga Spanyol 6 Januari 2016, 19:50
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR