Bola.net - - Zinedine Zidane mengatakan bahwa Cristiano Ronaldo tidak akan meninggalkan Real Madrid dalam waktu dekat ini. Zidane percaya bahwa Ronaldo akan terus bermain untuk Los Blancos.
Masa depan Ronaldo di Santiago Bernabeu menjadi bahan spekulasi setelah tersangkut kasus penggelapan pajak yang dituduhkan kepadanya. Karenanya, bintang Portugal itu dikabarkan ingin meninggalkan Spanyol.
Belakangan ini juga muncul kabar kalau pemain berusia 32 tahun itu minta naik gaji agar bisa sejajar dengan yang baru saja pindah ke PSG. Dan hal tersebut ternyata didukung oleh kapten klub Sergio Ramos.
Cristiano Ronaldo
Zidane merasa sangat yakin jika Ronaldo akan tetap bertahan di Madrid tapi legenda Prancis itu tidak mau berkomentar banyak mengenai isu kenaikan gaji sang pemain.
"Apakah Ronaldo pantas mendapat gaji tertinggi jika dia adalah pemain terbaik? Itu adalah masalah Ronaldo dan klub," kata Zidane seperti dilansir Goal International.
"Ronaldo akan tetap bertahan di Madrid, saya tidak membayangkan tim saya tanpa dia, ini klubnya, timnya, kotanya ... dia merasa hebat di sini."
Ronaldo sendiri sedang menjalani hukuman lima pertandingan sehingga ia bisa dipastikan akan absen kala Madrid menjamu Valencia di Bernabeu dalam lanjutan kompetisi La Liga.
Baca Juga:
- Setelah Barca, Kini Giliran Real Madrid Jadi Korban Peretasan
- 'Real Madrid Lebih Baik Untuk Bale Daripada di Premier League'
- Eks Real Madrid: Saya Tidak Gila Atau Depresi!
- Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Valencia
- Prediksi Real Madrid vs Valencia 28 Agustus 2017
- Raiola Bernafsu Gaet Asensio di Real Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Florentino Perez Minta Bantuan Arsenal untuk Mbappe
Liga Inggris 26 Agustus 2017, 23:00
-
Jelang Deadline, Arsenal Ajukan Penawaran untuk Asensio
Liga Spanyol 26 Agustus 2017, 22:20
-
Madrid Krisis Bek Sentral Lawan Valencia
Liga Spanyol 26 Agustus 2017, 22:00
-
Benzema Kembali Tak Masuk Timnas, Ini Komentar Zidane
Liga Spanyol 26 Agustus 2017, 21:20
-
Zidane Berharap Tak Ada Yang Cedera Selama Jeda Internasional
Liga Spanyol 26 Agustus 2017, 21:00
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR