Bola.net - - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, percaya bahwa Barcelona akan mengalami kekalahan dan kehilangan poin pada suatu saat nanti. Maka ia tak perlu merasa khawatir bahwa perebutan gelar La Liga musim ini sudah selesai.
Real Madrid sendiri baru saja menjalani pertandingan menghadapi Atletico Madrid, Minggu . Dalam pertandingan itu, Real Madrid tak mampu mencuri poin penuh karena laga berakhir imbang 0-0.
Sementara itu, Barcelona terus melanjutkan tren kemenangan. Ketika menghadapi Leganes pada hari yang sama, mereka menang dengan skor 3-0. Rival Real Madrid tersebut kini sudah mengumpulkan 34 poin--berjarak 10 poin dari Real Madrid.
Dalam sejarah La Liga tak ada klub yang bisa mengejar ketertinggalan 10 poin lalu menjadi juara. Namun Zidane tetap percaya bahwa kubunya sanggup memangkas jarak dengan klub asal Catalonia tersebut.
"Kami bermain dengan baik [saat menghadapi Atletico] dan kami pantas mendapat hasil lebih baik malam ini, tapi itu tak terjadi," ucap Zidane setelah pertandingan.
"Kami harus sabar; kami di jalur yang tepat."
"Barca pasti akan kehilangan poin. Kami harus terus melanjutkan pekerjaan kami dan itu saja," sambungnya.
📷 Here are some photos from tonight's draw against @atletienglish.#RMDerbi | #RMLiga pic.twitter.com/wf2YgZkERI
— Real Madrid C.F.🇬🇧 (@realmadriden) November 18, 2017
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Angel Correa Tendang Bola ke Wajah Benzema
Open Play 19 November 2017, 22:30
-
Video: Sergio Ramos Ditendang Sampai Hidungnya Patah
Open Play 19 November 2017, 19:02
-
Marcelo: Madrid Harusnya Dapat Tiga atau Empat Penalti
Liga Spanyol 19 November 2017, 18:29
-
Marcelo Angkat Bicara soal Kabar Pertikaian Ronaldo vs Ramos
Liga Spanyol 19 November 2017, 14:30
-
Real Madrid Akan Cetak Sejarah Jika Bisa Juara La Liga Musim Ini
Liga Spanyol 19 November 2017, 11:00
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR