Bola.net - - Bos Real Madrid, Zinedine Zidane, memuji Cristiano Ronaldo usai sang pemain mengklaim penghargaan Pemain Terbaik FIFA.
Ronaldo mengalahkan rivalnya di Barcelona, Lionel Messi, untuk memenangkan trofi individu tersebut dua kali beruntun, setelah membantu Madrid memenangkan La Liga dan Liga Champions di 2017.
Zidane, yang dinobatkan sebagai Pelatih Pria Terbaik versi FIFA, memuji pemain 32 tahun atas prestasi yang baru ia raih.
"Apa yang bisa saya katakan soal dia? Dia adalah yang terbaik dan dia amat luar biasa terkait apa yang ia lakukan. Dia selalu ingin memenangkan trofi, bekerja amat keras seperti yang dia bilang. Jadi, saya amat bahagia untuknya," tutur Zidane menurut FFT.
Zinedine Zidane.
Zidane juga berbicara soal Madrid, yang musim lalu memenangkan Liga Champions dan La Liga.
"Amat penting untuk memiliki gairah dan menyukai apa yang anda lakukan. Setelah itu, anda hanya harus memberikan yang terbaik dan akan lebih mudah ketika anda berada di klub terbaik dunia."
Madrid akan bermain melawan Fuenlabrada di laga Copa del Rey tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raphael Varane Sukses Karena Suka Tantangan
Liga Spanyol 24 Oktober 2017, 22:32
-
Presiden Madrid: Harga Harry Kane 250 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2017, 21:42
-
Sang Presiden Ajak Dani Alves Gabung Madrid
Liga Spanyol 24 Oktober 2017, 20:35
-
'Benzema Gabungan Zidane dan Ronaldo Nazario'
Liga Spanyol 24 Oktober 2017, 19:41
-
Meneropong Jalan Egy Maulana Vikri Menggapai Mimpi di Eropa
Open Play 24 Oktober 2017, 19:36
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR