Bola.net - - Banyak yang menilai bahwa Gareth Bale sudah tidak lagi menjadi pemain yang penting bagi Real Madrid. Tapi, tidak demikian dengan pelatih Madrid, Zinedine Zidane. Bale tetap pemain yang penting.
Musim ini, kontribusi Bale memang bisa dibilang minim. Pemain asal Wales tersebut baru lima kali bermain di La Liga. Hal ini terjadi karena ini mengalami cedera. Setidaknya, sudah ada dua cedera yang menghantam Bale pada musim ini.
Tapi, bagi Zidane, Bale tetap pemain yang penting. Pelatih asal Prancis ini tidak pernah meragukan kemampuan Bale. Ia selalu yakin jika pemain berusia 28 tahun bisa menjadi elemen penting dalam tim yang dia racik.
"Kami tahu apa saja yang bisa diberikan oleh Bale kepada Madrid. Bale adalah pemain yang sangat kuat, secara teknis dia pemain yang bagus dan sudah bekerja sangat keras," ucap Zidane dikutip dari media Spanyo, Marca.
Cristiano Ronaldo memeluk Gareth Bale.
"Bale adalah pemain penting bagi kami dan dia tahu tentang hal ini. Saat ini, lebih penting bagi kami untuk bisa membuat performanya kembali dan siap bermain," sambung Zidane.
Setelah menjalani rangkaian perawatan medis, Bale sudah mulai berlatih dengan Madrid sejak pekan lalu. Tapi, Zidane memilih untuk tidak segera memainkan eks pemain Tottenham. Bale mungkin baru akan bermain di laga melawan Malag, Sabtu besok.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Tetap Anggap Bale Pemain Penting
Liga Spanyol 24 November 2017, 22:02
-
Raih Golden Shoe, Messi Samai Rekor Ronaldo
Liga Spanyol 24 November 2017, 20:03
-
Madrid Siap Bikin Sensasi Dengan Datangkan Bonucci
Liga Spanyol 24 November 2017, 19:09
-
Arsenal Tiba-tiba Ikut Bermanuver Untuk Boyong Bale
Liga Inggris 24 November 2017, 18:34
-
Cristiano Ronaldo Tak Kenal Siapa Itu Ousmane Dembele
Liga Spanyol 24 November 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR