
Bola.net - Belanda U-21 meraih hasil positif saat bertemu Georgia U-21 di Kualifikasi Euro U-21 2025. Melihat catatan itu, netizen Indonesia melihat potensi pemain yang bisa memperkuat Skuad Garuda di masa depan.
Belanda menang dengan skor 3-1 pada duel lawan Georgia di Stadion Covebo, Selasa 10 September 2024. Emmanuel Emegha jadi pemain kunci Belanda pada laga ini dengan mencetak dua gol.
Hasil tersebut membawa Belanda makin kokoh di puncak klasemen Grup C. Belanda meraih 27 poin dari sembilan laga, alias selalu menang. Pasukan Michael Reiziger itu lolos ke putaran final Euro U-21 2025.
Nah, respon menarik datang dari fans Indonesia atas kisah sukses Belanda lolos ke Euro U-21. Sebab, mereka melihat ada bibit-bibit pemain yang bisa membela Timnas Indonesia di masa depan jika tak dipanggil Belanda pada level senior.
Simak ulasan lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Calon Pemain Timnas Indonesia
Suatu saat akan jadi pemain Indonesia 😁
— Hanjar agung (@HanjarAgung) September 10, 2024
Opsi Kalau tak Dipanggil Timnas Pusat
Yang tidak dipanggil bisa melipir ke timnas cabang ya adik-adik
— Fajrowski😐 (@unexpertswimmer) September 10, 2024
Mana yang Cocok untuk Indonesia
Kira² mana yang cocok untuk timnas cabang kita, meneer? 🙏🏻
— T (@ckjrn) September 10, 2024
Akademi Timnas Pusat
Akademi timnas pusat
— Mr.EsAr 🦏 (@Kang_Gooo) September 9, 2024
Memang terbaik
Semangat 🔥🔥🔥🔥
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Graham Arnold Kecewa Australia Ditahan Timnas Indonesia: Puji Ketangguhan Maarten Paes
Tim Nasional 10 September 2024, 23:58
-
Timnas Indonesia Sukses Tahan Arab Saudi dan Australia, Maarten Paes: Rasanya Luar Biasa!
Tim Nasional 10 September 2024, 23:35
-
Momen Maarten Paes Merem Sambil Menghayati Banget Saat Nyanyi Indonesia Raya di SUGBK
Tim Nasional 10 September 2024, 22:38
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR