Seperti dilaporkan tim liputan Bola.net, Didi Syafirdi dari Myanmar, pemain Australia, Christopher James Ikonomidis menyatakan timnya akan tetap waspada saat berhadapan dengan Garuda Jaya. Dia menyerahkan seluruhnya taktik permainan pada pelatih.
"Saya yakin Indonesia tak akan bermain bertahan. Kami juga tak akan terlalu memikirkan seperti apa permainan Indonesia," tuturnya di Taw Win Garden Hotel, Sabtu (11/10).
Menurut gelandang serang Tim Kanguru ini, pelatih Paul Okon hanya menginstruksikan para pemain fokus dalam pertandingan. Hasil seri lawan Uni Emirat Arab menjadi bahan evaluasi agar tampil lebih trengginas.
"Kami akan fokus pada permainan kami sendiri. Bagaimana kami bisa bermain baik pada pertandingan ini," katanya.
Dia memprediksi pertandingan lawan Evan Dimas dkk akan berjalan keras. Terlebih anak didik Indra Sjafri butuh kemenangan untuk menjaga peluang lolos ke babak berikutnya.
"Saya rasa dan berharap pertandingan ini akan jadi pertandingan yang bagus. Akan menjadi sebuah pertandingan adu fisik," ujarnya.
"Kami percaya diri dan menghadapi laga ini dengan harapan tinggi," tandasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Okon: Kenapa Evan Dimas Tak Masuk Timnas Senior?
- Bintang Muda Australia Puji Evan Dimas
- Ini Dua Pemain Timnas U-19 yang Paling Ditakuti Australia
- Indra Sjafri Pastikan Hargianto Tampil Lawan Australia
- Tantang Australia, Garuda Jaya Ubah Strategi
- Hadapi Australia, Timnas U-19 Dipersiapkan Antisipasi Set Piece
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indra Sjafri Sebut Pemecatan Adalah Resiko Pekerjaan
Tim Nasional 12 Oktober 2014, 23:32
-
Pelatih UEA: Kita Harus Bisa Kalahkan Indonesia
Tim Nasional 12 Oktober 2014, 22:28
-
Timnas U-19 Diyakini Tetap Jadi Harapan Sepakbola Indonesia
Tim Nasional 12 Oktober 2014, 22:03
-
Evan Dimas Mengaku Tertekan Dan Gugup
Tim Nasional 12 Oktober 2014, 21:52
-
Review: UEA Tahan Imbang Uzbekistan 2-2
Tim Nasional 12 Oktober 2014, 21:31
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR