
Bola.net - Pelatih Timnas Indonesia Putri, Satoru Mochizuki mengaku masih kesulitan untuk memilih pemain dari seleksi Timnas Indonesia Putri U-17 yang dipersiapkan berlaga di Piala Asia Putri U-17 2024.
Skuad sementara Garuda Pertiwi sudah mulai berlatih di Lapangan A, Komplek Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (27/3/2024) malam WIB.
Saat ini Timnas Indonesia Putri U-17 memiliki 35 pemain. Nantinya, akan ada promosi dan degradasi yang akan dilakukan.
Namun, Satoru Mochizuki masih kesulitan menentukan siapa yang kira-kira layak masuk ke skuadnya, atau siapa yang akan tersingkir.
“Dalam latihan ini, saya masih cukup kesulitan untuk memilih pemain karena ini baru pertama kali tim perempuan dikumpulkan,” katanya.
Pengalaman Pertama

Satoru Mochizuki menyebut ini adalah pertemuan pertamanya dengan para pemain putri belia di Indonesia. Ia pun merasa masih harus mempelajari skill dan kepribadian para pemain itu.
“Seleksi perdana juga jadi dasar kemampuannya belum ketahuan,” kata Mochizuki.
“Mereka juga baru pada pertama main, pertama ketemu jadi itu masih sulit untuk dipilih," sambungnya.
Sambut Piala Asia Putri U-17 2024

Timnas Indonesia Putri U-17 dipersiapkan untuk bermain di Piala Asia Putri U-17 2023. Diketahui, ajang itu akan digelar di Bali pada 6-19 Mei mendatang.
Sebagai tuan rumah, Timnas Indonesia Putri U-17 berada di Grup A. Di sana ada juga Korea Utara, Korea Selatan, dan Filipina.
Ada dua stadion yang disiapkan untuk menggelar ajang itu. Satu di Stadion Kapten I Wayan Dipta, dan satu di Bali United Training Center.
Disadur dari: Bola.com (Hery Kurniawan, Benediktus GP) 28 Maret 2024
Jangan Lewatkan!
- Ketagihan Menang, Profesor Thom Haye Janjikan Banyak Momen Membanggakan di Timnas Indonesia
- Daftar Lengkap Top Skor Kualifikasi Piala Dunia 2026: Ramadhan Sananta Ungguli Lionel Messi, Samai Mohamed Salah
- Syarat Timnas Indonesia Lolos ke Piala Asia 2027 Sekaligus Makin Mendekati Impian Tampil di Piala Dunia 2026
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Naturalisasi Maarten Paes, Jadi Kapan Bisa Perkuat Timnas Indonesia?
Tim Nasional 29 Maret 2024, 21:55
-
15 Pemain Timnas Indonesia Senior yang Bisa Berlaga di Piala Asia U-23 2024
Tim Nasional 29 Maret 2024, 19:50
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR