
Bola.net - Daftar harga dan cara membeli tiket laga Timnas Indonesia vs Turkmenistan. Tiket laga Timnas Indonesia vs Turkmenistan akan dijual hingga hari Jumat, 8 September 2023 yang akan datang.
Timnas Indonesia akan memainkan laga uji coba FIFA Matchday lawan Turkmenistan pada Jumat, 8 September 2023. Duel ini bakal dimainkan di Stadion Gelora Bung Tomo, mulai pukul 19.30 malam WIB.
PSSI telah memulai penjualan tiket laga Timnas Indonesia vs Turkmenistan secara daring atau online. Pembelian tiket bisa dilakukan lewat situs tiket.com atau di laman resmi PSSI yakni pssi.org.
Ada beberapa ketentuan dalam pembelian tiket Timnas Indonesia vs Turkmenistan. Misalnya, anak berusia tiga tahun atau lebih diwajibkan membeli tiket. Lalu, satu nomor identitas (KTP) bisa membeli maksimal empat tiket.
Lalu, berapa harga tiketnya? Simak di bawah ini ya Bolaneters.
Harga Tiket Timnas Indonesia vs Turkmenistan
PSSI membuat program promo dalam penjualan tiket laga Timnas Indonesia vs Turkmenistan. Promo tersebut berlaku pada periode 1 hingga 3 September 2023. Setelah tanggal itu, tiket dijual dengan harga normal.
Berikut adalah daftar harga dan ketegori tiket laga Timnas Indonesia vs Turkmenistan:
Harga Promo Kita Garuda (1-3 September)
- Ekonomi: Rp90 ribu
- VIP: Rp225 ribu
Harga Normal (4-8 September)
- Ekonomi: Rp100 ribu
- VIP: Rp250 ribu
Cara dan Lokasi Penukaran Tiket
Setelah mendapatkan tiket elektronik, para pembeli harus menukarkannya menjadi tiket fisik. Penukaran dilakukan sesuai dengan tempat yang tertera dalam tiket elektronik masing-masing.
Berikut adalah tatacara penukatan tiket laga Timnas Indonesia vs Turkmenistan:
- 1Tunjukkan e-voucher yang telah diterima melalui email kepada petugas di Lokasi PENUKARAN TIKET untuk scan QR Code. Sesuaikan tingkat kecerahan layar ponsel sebelum menunjukkan QR Code.
- E-tiket dapat ditukar di Lokasi PENUKARAN TIKET sesuai dengan kategori tiket yang dibeli.
- Pembeli tiket WAJIB menunjukkan kartu identitas yang telah terdaftar (KTP/Passport & SIM) untuk verifikasi.
- Untuk penukaran tiket yang diwakilkan oleh pihak ketiga, mohon untuk membawa dokumen (E-Voucher di cetak, fotokopi kartu identitas pemilik tiket dan fotokopi kartu identitas penukar tiket).
- Kategori VIP akan mendapatkan Seat Number.
- Kategori Economy tidak mendapatkan Seat Number namun wajib masuk sesuai dengan kategori tiket yang dipilih.
Lokasi Penukaran Tiket:
- PERSEBAYA STORE KOMPLEK. Jl. Slamet No.11, RT 001/RW 004, Ketabang, Kec. Genteng, Surabaya, Jawa Timur, 60272
- PERSEBAYA STORE SUTOS. Surabaya Town Square, Jl. Hayam Wuruk No 6 Lobby Hayam Wuruk, Sawunggaling, Kec. Wonokromo, Surabaya, Jawa Timur, 60242
- PERSEBAYA STORE OUTLET NGINDEN SEMOLO. Ruko Manyar Garden Regency No.20, Jl. Nginden Semolo No. 101, Menur Pumpungan, Sukolilo, Surabaya, Jawa Timur, 60118
- SENTRA PKL EKONOMI. Jl. Raya Raci, Benwowo, Kec. Pakal,Surabaya
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- 5 Pemain Belum Gabung Timnas Indonesia U-23 untuk Kualifikasi Piala Asia U-23 2034, Siapa Saja?
- Sore Ini, Shin Tae-yong Pimpin Latihan Perdana Timnas Indonesia di Surabaya untuk FIFA Matchday, Bes
- Mengapa Ipswich Town Batal Pinjamkan Elkan Baggott ke Blackpool?
- Elkan Baggott 'Turun Kasta' Masuk Timnas Indonesia U-23, Media Inggris Kebingungan
- Harapan Indra Sjafri: Semoga Klub Ikhlas Melepas Pemain Mereka ke Timnas Indonesia U-24 untuk Asian
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Jadi Naturalisasi Pemain untuk Timnas Indonesia atau Tidak?
Tim Nasional 4 September 2023, 22:55
-
Misi Timnas Indonesia Dongkrak Ranking FIFA saat Jumpa Turkmenistan
Tim Nasional 4 September 2023, 16:11
-
Jadwal Timnas Indonesia vs Turkmenistan
Tim Nasional 4 September 2023, 15:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR