Seperti diketahui, Garuda Muda pulang dengan tangan hampa setelah mereka gagal melangkah ke final SEA Games. Bukan hanya itu, di perebutan tempat ketiga, Evan Dimas dkk juga kalah telak dari Vietnam.
"Sangat sulit bagi saya memompa kembali semangat pemain saat mendekati akhir SEA Games ini. Mereka semakin tidak konsentrasi karena tidak tahu setelah ini mau apa dan bagaimana. Ini bukan alasan tapi kenyataan," jelas Aji Santoso.
Timnas U-23 yang berlaga di SEA Games Singapura menelan dua kali kekalahan berturut-turut dengan skor 5-0 saat melawan Thailand di laga semifinal pada Sabtu (13/6) dan kalah dengan skor yang sama saat melawan Vietnam di laga perebutan medali perunggu, Senin. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal di SEA Games, Ini Rencana Aji Santoso
Tim Nasional 15 Juni 2015, 22:03
-
Gagal di SEA Games, Aji Santoso Siap Bertanggung Jawab
Tim Nasional 15 Juni 2015, 20:59
-
Aji Santoso Isyaratkan Tak Ingin Lagi Latih Tim Nasional?
Tim Nasional 15 Juni 2015, 19:42
-
Aji Santoso: Jangan Salahkan Pemain Timnas U-23!
Tim Nasional 15 Juni 2015, 19:33
-
Dibantai Vietnam, Aji Santoso Berdalih Pemain Dilanda Kegalauan
Tim Nasional 15 Juni 2015, 19:26
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR