"Lho, dapat kabar dari mana, Mas? Saya malah belum tahu," ujar Bayu Pradana, pada Bola.net.
"Alhamdulillah, ini nikmat dari Yang Maha Kuasa," sambungnya, usai membaca rilis resmi di situs PSSI.
Sebelumnya, gelandang Mitra Kukar ini dipastikan menjadi satu di antara 48 nama yang dipanggil mengikuti pemusatan latihan Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2016, November-Desember mendatang. Selain Bayu, dari Mitra Kukar dipanggil juga Shahar Ginanjar, Syahrizal Syahbuddin dan Septian David Maulana.
Empat pemain Mitra Kukar ini sama-sama masuk dalam gelombang pertama pemusatan latihan. TC ini akan dihelat pada 08-11 Agustus mendatang.
Sementara itu, Bayu memiliki sebuah usulan untuk mengantisipasi mepetnya jadwal persiapan mereka. Menurutnya, para pemain harus lebih sering berkumpul dan berlatih bersama.
"Selain itu, juga harus memperbanyak uji coba," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dipanggil Timnas Kedua Kalinya, Shahar Ingin Buktikan Diri
Tim Nasional 29 Juli 2016, 19:05
-
Dipanggil ke TC Timnas Indonesia, Kapten Mitra Kukar Tak Percaya
Tim Nasional 29 Juli 2016, 10:06
-
Mitra Kukar Puas Meski Imbang Lawan 10 Pemain Persegres
Bola Indonesia 27 Juli 2016, 19:37
-
Persegres Bersyukur Meski Ditahan Mitra Kukar
Bola Indonesia 27 Juli 2016, 19:32
-
Persegres Gagal Menang di Kandang
Bola Indonesia 27 Juli 2016, 18:47
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR