Gerald Vanenburg Pantau Jens Raven untuk Timnas Indonesia U-23, Singgung Laga Timnas Senior Melawan China dan Jepang

Bola.net - Pelatih Timnas Indonesia U-23, Gerald Vanenburg, memantau Jens Raven. Striker berumur 19 tahun itu tengah membela FC Dordrecht U-21 di kompetisi Liga Belanda U-21.
"Persiapan sudah berjalan maksimal agar tim saya siap untuk Timnas Indonesia U-23," ujar Vanenburg, dilansir dari akun Instagram pribadinya.
Raven sebelumnya bermain untuk Timnas Indonesia U-20. Usai dikunjungi Vanenburg, pemain bertinggi 12 Oktober 2005 ini punya kans promosi ke Timnas Indonesia U-23.
Raven 17 kali tampil untuk Timnas Indonesia U-20 sepanjang 2024. Ia sukses mengoleksi delapan gol dan turut membantu menjuarai Piala AFF U-19 2024.
Agenda Padat

Timnas Indonesia U-23 menghadapi agenda padat pada 2025. Garuda Muda setidaknya bakal melakoni tiga turnamen mulai pertengahan tahun sampai akhir tahun ini.
Ketiga turnamen itu yaitu Piala AFF U-23 2025 pada Juli 2025, Kualifikasi Piala Asia U-23 2026 pada September 2025, dan SEA Games 2025 pada Desember 2025.
Timnas Indonesia U-23 akan menjadi tuan rumah Piala AFF U-23 2025 dan Kualifikasi Piala Asia U-23 2026. Garuda Muda bakal bermain di Thailand pada SEA Games 2025.
2 Laga Timnas Indonesia Senior

Vanenburg turut menyinggug Timnas Indonesia senior yang akan melakoni dua pertandingan hidup mati di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Skuad Garuda bakal menghadapi China dan Jepang.
"Namun, pertama-tama, kami punya pekerjaan lain yang harus dilakukan, yaitu pertandingan bersama tim utama melawan China dan Jepang," imbuh Vanenburg.
Vanenburg juga menjadi asisten pelatih Timnas Indonesia di bawah Patrick Kluivert. Jadi, ia punya dua tugas yang cukup berat pada tahun ini.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Cyrus Margono Dipantau Tangan Kanan Patrick Kluivert di Kosovo, Punya Kans Dipanggil ke Timnas Indonesia Vs China dan Jepang?
- Maarten Paes Ukir 100 Starter di MLS, FC Dallas Hadiahkan Jersey Spesial
- Kevin Diks Cedera, Waktunya Asnawi Mangkualam Comeback ke Timnas Indonesia
- Kevin Diks Cedera, Siapa Pengganti Ideal di Sektor Sayap Kanan Timnas Indonesia?
- Pascal Struijk: Darah Indonesia di Jantung Promosi Leeds United
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR