
Bola.net - Timnas Futsal Indonesia bermain imbang pada laga terakhir SEA Games 2021, Rabu (18/5/2022) petang WIB. Hasil imbang 1-1 yang didapat pada duel Ha Nam Gymnasium itu membuat Indonesia tetap berada di puncak klasemen.
Indonesia berada di bawah tekanan Thailand pada hampir sepanjang babak pertama. Tapi, penampilan apik kiper Muhammad Albagir membuat Indonesia tak kebobolan hingga babak pertama usai.
Pasukan Mohammad Hashemzadeh bukan tanpa peluang pada babak pertama. Tapi, beberapa aksi Samuel Eko dan Evan Soumilena belum mampu menggetarkan gawang lawan.
Thailand unggul pada menit ke-23. Dari serangan balik, terjadi kepanikan di lini belakang Indonesia. Apiwat Chaemcharoen memanfaatkan kesalahan dan membawa Thailand memimpin dengan skor 1-0.
Tapi, tidak butuh waktu lama bagi Timnas Indonesia untuk menyamakan skor. Ardiansyah Runtuboy menyambar bola muntah sepakan Syauqi Saud yang gagal ditangkap kiper Thailand dengan baik. Skor 1-1 bertahan hingga laga usai.
Klasemen Futsal SEA Games 2021
Indonesia berada di puncak klasemen dengan delapan poin. Tapi, Indonesia sudah memainkan empat laga. Vietnam, dengan empat poin dan dua laga yang belum dimainkan, bisa merebut posisi Indonesia di puncak klasemen dan meraih medali emas.
Sementara, Thailand masih punya satu laga sisa dan bisa merebut puncak klasemen dari tangan Indonesia. Satu laga sisa Thailand adalah menghadapi Vietnam. Berikut adalah klasemen futsal SEA Games 2021:
Klasemen Futsal SEA Games 2021 (c) Wikipedia
Starting V Timnas Indonesia
- Kiper: Muhammad Albagir
- Anchor: Muhammad Rizki Xavier
- Flank: Firman Adriansyah, Dewa Rizki Ananda
- Pivot: Samuel Eko Putra
- Pelatih: Mohammad Hashemzadeh
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Futsal SEA Games 2021: Timnas Indonesia 1-1 Thailand
Tim Nasional 18 Mei 2022, 15:18
-
Hasil Pertandingan Southampton vs Liverpool: Skor 1-2
Liga Inggris 18 Mei 2022, 03:39
-
Hasil Pertandingan Newcastle vs Arsenal: Skor 2-0
Liga Inggris 17 Mei 2022, 04:07
-
Hasil Pertandingan Juventus vs Lazio: Skor 2-2
Liga Italia 17 Mei 2022, 03:50
-
Hasil Pertandingan Cagliari vs Inter Milan: Skor 1-3
Liga Italia 16 Mei 2022, 03:42
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR