
Bola.net - - Gol Semata Wayang M.Rafli Antarkan Indonesia ke Semi Final Piala AFF U-19
Timnas Indonesia U-19 berhasil meraih memastikan diri lolos ke Semi Final Piala AFF U-19. Menghadapi salah satu unggulan juara Vietnam, Skuat Garuda Nusantara berhasil menang dengan skor tipis 1-0.
Kemenangan Garuda Nusantara ini dipersembahkan oleh gol semata wayang M. Rafli di menit 81.
Babak Pertama

Dominasi Garuda Nusantara ini nyaris berbuah gol. Adalah Witan Sulaiman yang berhasil lolos dari kawalan bek Vietnam, melepaskan tembakan melengkung namun sayang bola masih melebar di atas gawang Vietnam.
Vietnam sendiri mengandalkan serangan balik untuk menghadapi Indonesia. Namun mereka memiliki beberapa peluang berbahaya dengan skema serangan balik tersebut, namun beruntung kiper Indonesia M. Riyandi masih sigap untuk mengantisipasi peluang yang masuk sehingga kedudukan 0-0 bertahan hingga turun minum.
Babak Kedua

Secara umum kedua tim kesulitan untuk menembus pertahanan lawan. Alhasil baik Indonesia maupun Vietnam melakukan percobaan dari luar kotak penalti.
Di menit 71, Firza sempat membuat barisan pertahanan Vietnam ketar-ketir setelah ia berhasil melepaskan tembakan melengkung dari kotak penalti. Namun sayang bola masih melebar tipis di atas mistar gawang Vietnam.
Gol yang ditunggu-tunggu akhirnya lahir di menit 81. Pemain pengganti, Todd Rivaldo Ferre melakukan aksi individual dan berhasil melewati empat bek Vietnam. Ketika sampai di di kotak penalti lawan, Rivaldo melepaskan tendangan melengkung namun bola mengenai mistar gawang. Namun ada sosok pemain pengganti M.Rafli sigap menyambar bola muntah sehingga kedudukan berubah menjadi 1-0 untuk keunggulan Timnas Indonesia.
Tertinggal 1-0 Timnas Vietnam menggenjot serangan mereka. Mereka bermain lebih agresif demi mengejar ketertinggalan. Namun sayang
Berkat kemenangan ini, Timnas Indonesia naik ke peringkat pertama klasemen Grup A Piala AFF U-19 dengan raihan 12 poin, menggeser Thailand yang sudah mengoleksi 10 poin. Sementara Vietnam harus tertahan di peringkat 3 klasemen Grup A.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Swedia vs Inggris: Skor 0-2
Piala Dunia 7 Juli 2018, 23:10
-
Hasil Pertandingan Indonesia U-19 vs Vietnam U-19: 1-0
Tim Nasional 7 Juli 2018, 20:54
-
Hasil Pertandingan Arema FC vs Persela Lamongan: Skor 1-0
Bola Indonesia 7 Juli 2018, 18:16
-
Hasil Pertandingan Brasil vs Belgia: Skor 1-2
Piala Dunia 7 Juli 2018, 02:57
-
Hasil Pertandingan Kolombia vs Inggris: Skor 1-1 (3-4)
Piala Dunia 4 Juli 2018, 03:57
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR