Bola.net - - Pelatih tim nasional (timnas) U-19 Indonesia, Indra Sjafri sudah mengantongi kekuatan Vietnam. Indra juga menyatakan akan menurunkan komposisi pemain yang berbeda di laga tersebut.
Vietnam diprediksi akan jadi lawan yang berat bagi timnas U-19. Kekuatan mereka terlihat saat membantai Brunei Darussalam dengan skor telak, 8-1.
Sebelumnya, Indra mengatakan akan menggelar sesi khusus untuk menganalisa kekuatan Vietnam bersama dengan anak-anak asuhnya. Kini, mantan pelatih Bali United ini menyatakan telah mengetahui kekuatan sang lawan dan menyiapkan strategi yang tepat untuk bisa meraih kemenangan.
"Kami sudah mempelajari bagaimana Vietnam bermain. Termasuk siapa saja yang akan kami turunkan lawan Vietnam," ujar Indra, Sabtu (9/9/2017).
Indra menambahkan, untuk laga ini ada kemungkinan dia akan mengubah sedikit taktiknya. Hal tersebut diperlukan untuk menyesuaikan diri dengan kekuatan yang dimiliki Vietnam.
"Prinsipnya setiap pertandingan kami akan berikan cara yang berbeda dengan identitas yang sama, dan mungkin dengan pemain yang sedikit berbeda," kata Indra.
Pertandingan antara timnas U-19 melawan Vietnam akan digelar pada 11 September 2017. Laga tersebut bakal dilangsungkan di Thuwunna Stadium, Yangon, Myanmar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indra Sjafri Sudah Kantongi Kekuatan Vietnam
Tim Nasional 9 September 2017, 21:52
-
Selamat Ulang Tahun ke-18, Hanis Saghara!
Tim Nasional 9 September 2017, 00:15
-
Curahan Hati Kiper Filipina Usai Dibobol Tujuh Gol
Tim Nasional 8 September 2017, 23:54
-
Indra Sjafri Gelar Sesi Analisa Kekuatan Vietnam
Tim Nasional 8 September 2017, 21:15
-
Kontra Vietnam, Indra Sjafri Isyaratkan Rotasi Pemain
Tim Nasional 8 September 2017, 15:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR