"Sebagai pelatih, saya sangat memaklumi. Beliau (Blanco) pasti sudah punya program dan kriteria sendiri, pemain harus memahami hal tersebut," ujar Jacksen pada Bola.net, Jumat (15/03).
Siang tadi, Blanco resmi memulangkan Boaz Solossa, Patrich Wanggai, Imanuel Wanggai, Ferinando Pahabol, Ricardo Salampessy, Ruben Sanadi dan Ian Luis Kabes karena dianggap membangkang. Ketujuh pemain tim Mutiara Hitam tersebut menolak latihan keras yang diprogramkan pelatih asal Argentina itu dengan alasan kelelahan.
Menurut Jacksen, akhir-akhir ini jadwal Persipura memang padat di Indonesia Super league (ISL) 2013. Usai melawan Persisam Samarinda 10 Maret lalu, tiga hari kemudian mereka harus melawan Mitra Kukar.
Belum lagi ketujuh pemain itu harus menempuh perjalanan darat selama tiga jam dari Samarinda ke Balikpapan guna terbang ke Jakarta kemarin. "Seandainya coach Blanco diberikan jadwal kompetisi ISL dan sebuah peta negara Indonesia, pasti beliau akan lebih sabar dalam ambil keputusan," cetus pelatih asal Brasil ini.
Meski demikian, Jacksen tetap menghormati keputusan Blanco. "Terus terang saya salut atas disiplin yang beliau coba bangun di Timnas," tandasnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ponaryo Sebut Pencoretan Pemain Pengaruhi Situasi Timnas
Tim Nasional 15 Maret 2013, 22:22
-
Penggawa Timnas Tunggu BTN Terkait Pencoretan Pemain
Tim Nasional 15 Maret 2013, 22:02
-
Jacksen Maklumi Keputusan Blanco
Tim Nasional 15 Maret 2013, 18:45
-
Pemain Persipura Dipulangkan Dari TC Timnas
Tim Nasional 15 Maret 2013, 15:29
-
Persib Lepas Enam Pemain ke Timnas
Tim Nasional 15 Maret 2013, 10:59
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR