
Bola.net - Jadwal Piala AFF 2022 hari ini, Kamis 29 Desember 2022. Timnas Indonesia vs Thailand dan Kamboja vs Brunei Darussalam dari Grup A, live di RCTI dan iNews TV.
Timnas Indonesia akan menjamu Thailand di SUGBK. Dua tim ini sama-sama masih sempurna. Timnas Indonesia sudah mengalahkan Kamboja 2-1 dan Brunei 7-0, sedangkan Thailand mengalahkan Brunei 5-0 dan Filipina 4-0.
Partai lainnya adalah Kamboja vs Brunei di Morodok Techo National Stadium. Kamboja masih punya peluang untuk lolos, sedangkan Brunei sudah menjadi tim pertama yang dipastikan tereliminasi dari Grup A.
Bolaneters bisa simak jadwalnya di bawah ini.
Jadwal Piala AFF 2022, Kamis 29 Desember 2022 - 16.30 WIB

Timnas Indonesia vs Thailand
Gelora Bung Karno Stadium
Pukul: 16.30 WIB
Siaran langsung: RCTI
Link streaming: https://www.rctiplus.com/tv/rcti
Jadwal Piala AFF 2022, Kamis 29 Desember 2022 - 17.00 WIB

Kamboja vs Brunei Darussalam
Morodok Techo National Stadium
Pukul: 17.00 WIB
Siaran langsung: iNews TV
Link streaming: https://www.rctiplus.com/tv/inews
Klasemen Sementara Grup A Piala AFF 2022
Klasemen sementara Grup A Piala AFF 2022 (c) AFF
Klasemen Sementara Grup B Piala AFF 2022
Klasemen sementara Grup B PIala AFF 2022. (c) affmitsubishielectriccup.com
Dukung terus perjuangan Timnas Indonesia dengan melihat jadwal lengkap Piala AFF 2022 dan memantau hasil, klasemen, dan top skor AFF Cup 2022 hanya di Bola.net.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Timnas Indonesia usai Lumat Brunei, Berikutnya Thailand: Ujian Sebenarnya, Tak Perlu Gentar!
- Skenario Timnas Indonesia Lolos ke Semifinal Piala AFF 2022: Bagaimana Jika Kalah dari Thailand?
- Timnas Indonesia Masih Sempurna, Shin Tae-yong: Pertandingan Ketiga Lawan Thailand Sangat Penting
- Thailand Lawan Tangguh, tetapi Timnas Indonesia Diharap Tidak Gugup, Tidak Takut
- Pulang dari Malaysia, Timnas Indonesia Langsung Bersiap Hadapi Thailand
- Shin Tae-yong Belum Bisa Jamin Timnas Indonesia Bisa Menang atas Thailand di Piala AFF 2022
- Timnas Indonesia Hajar Brunei, Ketua PSSI: Pertahankan Semangat saat Lawan Thailand
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thailand Sukses Imbangi Indonesia, Alexandre Polking Puji Semangat Juang Timnya
Tim Nasional 29 Desember 2022, 23:35
-
Kebobolan dan Terpaksa Main 10 Pemain, Thailand Sempat Tertekan Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 29 Desember 2022, 22:30
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

















KOMENTAR