
Bola.net - Jadwal siaran langsung Piala Asia U-17 2025 hari ini, Kamis 10 April 2025. Piala Asia U-17 hari ini menggelar dua laga dari Grup B dan dua laga Grup C, siaran langsung RCTI, GTV, dan iNews serta live streaming Vision+.
AFC menunjuk Arab Saudi sebagai tuan rumah Piala Asia U-17 2025. Empat staduion di dua kota ditunjuk menjadi venue turnamen ini, mereka adalah Jeddah dan Taif.
Selain memperebutkan gelar juara, ajang ini juga menjadi kualifikasi bagi Piala Dunia U-17 2025 yang akan berlangsung di Qatar. Delapan tim terbaik dari Piala Asia U-17 2025 akan mendapatkan tiket untuk mewakili Asia di ajang bergengsi tersebut.
Salah satu tim yang bakal beraksi hari ini adalah Timnas Indonesia U-17. Usai membungkam Korea Selatan dan Yaman, tim asuhan Nova Arianto kini akan menghadapi Afghanistan.
Berikut jadwal siaran langsung dan live streaming Piala Asia U-17 2025 hari ini selengkapnya.
Jepang vs Australia

Okadh Sport Club Stadium, Taif
Kamis, 10 April 2025
22:00 WIB
Siaran langsung: iNews
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vision+ bisa diakses dengan berlangganan paket Premium. Harga paket Premium mulai Rp20 ribu per bulan, sedangkan paket Premium Sports mulai Rp40 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Vietnam vs Uni Emirat Arab

King Fahd Stadium, Taif
Kamis, 10 April 2024
22:00 WIB
Siaran langsung: Sportstars
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vision+ bisa diakses dengan berlangganan paket Premium. Harga paket Premium mulai Rp20 ribu per bulan, sedangkan paket Premium Sports mulai Rp40 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Afghanistan vs Indonesia

Prince Abdullah Al-Faisal Stadium, Jeddah
Jumat, 11 April 2024
00:15 WIB
Siaran langsung: RCTI, GTV
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vision+ bisa diakses dengan berlangganan paket Premium. Harga paket Premium mulai Rp20 ribu per bulan, sedangkan paket Premium Sports mulai Rp40 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Korea Selatan vs Yaman

King Abdullah Sports City Stadium, Jeddah
Jumat, 11 April 2024
00:15 WIB
Siaran langsung: Sportstars
Live streaming: Vision+
Link streaming: https://www.visionplus.id
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vision+ bisa diakses dengan berlangganan paket Premium. Harga paket Premium mulai Rp20 ribu per bulan, sedangkan paket Premium Sports mulai Rp40 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Klasemen Grup B dan C
Klasemen Grup B Piala Asia U-17 2025 (c) AFC
Klasemen Grup C Piala Asia U-17 2025 (c) AFC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR