
Bola.net - - Timnas Indonesia U-19 akan menjalani laga ujicoba menghadapi Timnas Jepang U-19 pada hari Minggu (25/3). Pertandingan tersebut bakal berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno dan akan disiarkan secara langsung oleh salah satu televisi nasional.
Untuk para penonton yang belum sempat menyambangi SUGBK, tidak perlu khawatir. Pasalnya, RCTI akan menayangkan secara langsung uji tanding pada pukul 18:30 WIB.
Untuk menghadapi Jepang U-19, Timnas Indonesia U-19 berkekuatan 24 pemain. Garuda Nusantara juga diperkuat tiga pemain yang sebelumnya dipinjam Timnas U-23, yaitu Egy Maulana Vikri, Syahrian Abimanyu, dan Rachmat Irianto.
Uji tanding ini dilaksanakan sebagai persiapan Timnas Indonesia U-19 menyongsong Piala Asia U-19 pada 18 Oktober-4 November 2018. Selain itu, Garuda Nusantara juga bakal bertanding di Piala AFF U-18 pada 2-14 Juli 2018.
Sebelum menjalani pertandingan ini, Timnas Indonesia mengalami kekalahan ketika menghadapi Timnas Indonesia U-23. Sementara itu Timnas Jepang U-19 menjalani laga terakhirnya menghadapi Cilegon United dan menang dengan skor 5-0.
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-19 vs Timnas Jepang U-19
Minggu, 25 Maret 2018, Live RCTI pukul 18:30 WIB.
Sumber: Liputan6.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Debut Bima Sakti, Timnas U-19 Kalah 4-1 Dari Jepang
Bola Indonesia 25 Maret 2018, 20:40
-
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-19 vs Timnas Jepang U-19
Tim Nasional 25 Maret 2018, 07:15
-
Debut Lawan Jepang, Bima Sakti Ingin Jawab Tantangan
Tim Nasional 24 Maret 2018, 21:11
-
Saddil Dapat Instruksi Khusus untuk Hadapi Jepang
Tim Nasional 23 Maret 2018, 13:55
-
Siap Lawan Jepang, Menu Latihan Timnas U-19 Ditingkatkan
Bola Indonesia 23 Maret 2018, 12:48
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR