
Bola.net - Jadwal siaran langsung Timnas Indonesia vs Nepal di Indosiar Hari Ini, Rabu 15 Juni 2022. Duel matchday ketiga Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 ini juga disiarkan secara live streaming di Vidio.
Di laga pertama, Indonesia menang 2-1 atas Kuwait, sedangkan Nepal dipukul Yordania 0-2. Di laga kedua, Indonesia takluk 0-1 dari Yordania, sementara Nepal dipermak Kuwait 1-4. Selanjutnya, Indonesia berjumpa Nepal dan Kuwait bersua Yordania.
Timnas Indonesia kini berada di posisi kedua Grup A. Anak-anak asuh Shin Tae-yong tertinggal tiga poin dari pemimpin klasemen. Skuad Garuda sebenarnya punya torehan poin sama dengan Kuwait, yakni tiga poin. Namun, Elkan Baggott dkk berhak menempati posisi dua lantaran unggul head to head atas Kuwait.
Akan tetapi, posisi Indonesia untuk lolos ke putaran final Piala Asia 2023 masih belum aman. Mereka kini berada di posisi enam atau paling bawah di ranking runner-up terbaik.
Komentar Pelatih

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong menyatakan skuadnya harus menyatukan hati dan tujuan supaya tujuan utama lolos ke Piala Asia 2023 bisa terwujud.
“Walaupun ada pemain yang tidak dapat menit main, kita semua mempersiapkannya dengan menjadi satu hati dan satu tujuan,” katanya.
Di sisi lain, pelatih Nepal, Abdullah Almutairi justru mengakui kualitas yang dimiliki Timnas Indonesia. Dia bahkan menyebut Rizky Ridho dkk sebagai salah satu tim terbaik di Grup A.
"Indonesia adalah salah satu tim terbaik di Grup A, dan saya sudah menduga mereka akan mengejutkan Kuwait karena potensi secara teknis yang dipimpin pelatih Korea Selatan, juga dari materi pemainnya," kata Almutairi.
Jadwal dan Siaran Langsung
Timnas Indonesia vs Nepal
Stadion Jaber Al-Ahmad
Jadwal: Rabu, 15 Juni 2022
Pukul: 02.15 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Link live streaming: https://m.vidio.com/live/205-indosiar?schedule_id=1909402
Klasemen Grup dan Runner-up Terbaik
Klasemen Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023
Klasemen Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 (c) AFC
Klasemen runner-up terbaik Kualifikasi Piala Asia 2023
Klasemen runner-up terbaik Kualifikasi Piala Asia 2023 (c) Wikipedia
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023
- Prediksi Kualifikasi Piala Asia 2023: Timnas Indonesia vs Nepal 15 Juni 2022
- Pakai Formasi 3-4-3, Perkiraan Starting XI Timnas Indonesia vs Nepal di Kualifikasi Piala Asia 2023
- Ragam Fakta Menarik Jelang Timnas Indonesia Vs Nepal
- Head to Head Timnas Indonesia Vs Nepal: Skuad Garuda Dominan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR