
Bola.net - - Timnas Indonesia U-19 hari ini akan memulai perjuangan mereka di Piala AFC U-19 melawan Chinese Taipei. Dan berikut adalah jadwal siaran langsung pertandingan yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Kamis (18/10) malam nanti.
Kemenangan menjadi bidikan tim asuhan Indra Sjafri, untuk mempermulus langkah lolos ke perempat final. Timnas Indonesia U-19 menghadapi lawan-lawan berat berat selepas meladeni Chinese Taipei, yakni kontra Qatar dan Uni Emirat Arab (UEA).
Jelang turnamen Timnas Indonesia U-19 melakoni dua uji coba. Pertama menghadapi Arab Saudi yang berkesudahan 1-2. Selanjutnya Firza Andika dkk. mengalahkan tim kuat asal Asia Barat, Yordania, dengan skor 3-2.
Fakta menunjukkan kalau Chinese Taipei kerap kali kesulitan saat menghadapi tim-tim asal Asia Tenggara. Saat berlaga di Kualifikasi Piala AFC U-19 2018 yang berlangsung pertengahan November 2017, mereka ditekuk 1-2 dari Vietnam.
Stasiun televisi RCTI akan menayangkan laga Timnas Indonesia U-19 kontra Chinese Taipei secara live. Simak jadwal selengkapnya di bawah ini.
Jadwal Indonesia Vs Chinese Taipei
Indonesia U-19 Vs Chinese Taipei
Stadion Utama Gelora Bung Karno (Jakarta)
Kick-off Pukul 19.00 WIB Live RCTI.
Sumber: bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Asia U-19: Indra Sjafri Berharap Penonton Ramaikan SUGBK di Hari Minggu
Tim Nasional 18 Oktober 2018, 23:40
-
Indra Sjafri Ungkap Kunci Kemenangan Timnas Indonesia U-19 Atas Chinese Taipei
Tim Nasional 18 Oktober 2018, 23:29
-
Bantu Witan Sulaiman Cetak Gol, Egy Punya Jawaban Berkelas
Tim Nasional 18 Oktober 2018, 23:21
-
Hasil Pertandingan Indonesia U-19 vs Chinese Taipei U-19: Skor 3-1
Tim Nasional 18 Oktober 2018, 20:54
-
Piala Asia U-19: Timnas Indonesia U-19 Bertanding, SUGBK Sepi
Tim Nasional 18 Oktober 2018, 19:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR