Blue Samurai baru pagi tadi menginjakkan kakinya di Pekanbaru, Selasa (03/7). Tak mau berleha-leha, mereka langsung menggeber sesi latihan di Stadion Utama Riau yang merupakan salah satu tempat berlangsungnya PPA U-22 5 hingga 15 Juli ini.
Ditemui Bola.net usai latihan, pelatih Jepang U-22, Yasushi Yoshida tak mau timnya dianggap yang terfavorit untuk lolos ke putaran final nanti. Seraya merendah ia menuturkan bahwa ada dua tim lain yang sangat juga kuat. "Australia dan Indonesia, mereka berbahaya," ujarnya.
Ia menjelaskan, "Australia lebih kuat dari kami. Mereka punya fisik dan postur yang bagus."
Sementara untuk Indonesia, Yoshida mengakui selain dukungan suporter, tim tuan rumah akan punya motivasi tinggi dalam setiap pertandingannya. "Anda tahu sendiri, menjadi tuan rumah tentu tim tersebut akan selalu termotivasi," ucapnya.
Mengenai peluang timnya, pelatih berusia 52 tahun ini mengakui jika Jepang tak akan dengan mudah untuk lolos. Dua tim tadi lah yang menurutnya bakal menjadi sandungan bagi tim Negeri Matahari Terbit itu. "Saya yakin, melawan Australia dan Indonesia nanti laga akan berjalan sangat ketat," pungkas Yoshida. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Pemain Jepang Yang Patut Diwaspadai Timnas U-22
Tim Nasional 3 Juli 2012, 22:46
-
Fabregas dan Xabi Alonso Kunjungi Indonesia
Bola Indonesia 3 Juli 2012, 22:04
-
Jepang: Australia dan Indonesia Berbahaya
Tim Nasional 3 Juli 2012, 21:00
-
Djohar Berharap Timnas U-22 Berprestasi
Tim Nasional 2 Juli 2012, 21:05
-
Inilah Jadwal Kualifikasi Piala Asia U-22 Grup E
Tim Nasional 2 Juli 2012, 19:55
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR