
"Para pemain masih sering melakukan kesalahan-kesalahan mendasar," ujar Fabio.
Dalam laga tersebut, Timnas U-23 Indonesia harus puas berbagi angka 1-1 dari Timnas Singapura. Tuan rumah harus kebobolan terlebih dahulu di menit 17 melalui tendangan bebas Izzdin Syafiq. beruntung, dua menit kemudian tuan rumah mampu menyamakan kedudukan melalui sepakan kaki kiri Joko Sasongko.
Lebih lanjut, mengomentari banyaknya kesalahan mendasar yang dilakukan Rasyid Bakrie dan kawan-kawan di laga ini, Fabio menyebut hal tersebut sebagai sesuatu yang wajar. Pasalnya, banyak dari penggawa Timnas U-23 yang jarang mendapat kesempatan untuk bermain di klub masing-masing.
"Minim kesempatan bermain di klub masing-masing membuat permainan anak-anak Timnas U-23 kurang maksimal," tandas pria berdarah Brazil ini. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pantau Talenta Muda ISL U-21, Indra Sjafri ke Kalimantan
Tim Nasional 12 Juni 2013, 20:00
-
Penampilan Timnas U-23 Dinilai Masih Kurang Jam Terbang
Tim Nasional 12 Juni 2013, 19:00
-
PSSI Berharap Chelsea Tampil Maksimal Hadapi Indonesia
Tim Nasional 11 Juni 2013, 21:05
-
Alasan Sekjen PSSI Turunkan Timnas Senior Lawan Chelsea
Tim Nasional 11 Juni 2013, 20:44
-
Jacksen Tiago Ingin Persiapan Timnas Lebih Matang
Tim Nasional 11 Juni 2013, 19:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR