"Memang kali ini persiapan mereka minim. Namun, mereka memiliki skuat yang berkualitas," ujar Gethuk, sapaan karib Joko Susilo, pada Bola.net.
"Saya tetap optimistis mereka bisa memenuhi target pada ajang ini," sambungnya.
Pada ajang AFF 2014 ini, Timnas Indonesia bergabung di Grup A. Selain Indonesia, grup ini diisi Vietnam yang berstatus tuan rumah, Laos dan Filipina.
Skuat Garuda, julukan Timnas Indonesia, bakal memulai perjuangan mereka Sabtu (22/11) akhir pekan ini. Anak asuh Alfred Riedl ini akan menghadapi Vietnam pada laga perdana mereka.
Dalam helatan ini, ekspektasi tinggi ditaruh di pundak Firman Utina dan kawan-kawan. Mereka ditarget lolos ke ajang Semifinal pada ajang dua tahunan ini. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kata Riedl, Pilpres dan Pileg Hambat Persiapan Timnas
Tim Nasional 20 November 2014, 21:36
-
Lagi, Riedl Keluhkan Persiapan Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 November 2014, 20:47
-
Tiket AFF Cup 2014 Dianggap Terlalu Mahal
Tim Nasional 20 November 2014, 20:14
-
Inilah Harga Tiket Piala AFF 2014 di Vietnam
Tim Nasional 20 November 2014, 20:04
-
Vietnam: Level Sama, Indonesia Bisa Memberikan Ancaman
Tim Nasional 20 November 2014, 19:42
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR