Sosok asal Brasil tersebut, terus dikait-kaitkan dengan klub League One yang diketahui bernama Tianjinh Songjiang.
"PSSI tentu tidak melarang Jacksen untuk bernegosiasi dengan Tianjinh. Namun, Jacksen tentu harus tetap fokus bersama Timnas senior. Anggap saja seperti proses cerai yang belum selesai, tapi sudah berpacaran dengan yang lain," kata Sekretaris Jenderal (Sekjen) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI), Joko Driyono.
"Kami (PSSI) pun, tidak akan menghalangi rencana Jacksen tersebut. Sebab pada prinsipnya, Jacksen boleh saja melakukan ikatan kerja dengan pihak lainnya," lanjutnya.
Timnas Indonesia sendiri kini masih menyisakan tiga laga di babak kualifikasi Piala Asia 2015. Yakni melawan China (15 November), Irak (19 November) dan Arab Saudi (05 Maret 2014).
Selain itu, Boaz Solossa dkk juga akan melakoni dua laga uji coba melawan Mali dan Korea Utara sebagai salah satu persiapan menghadapi China. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Tak Halangi Langkah Jacksen Tiago ke China
Tim Nasional 18 Oktober 2013, 20:23
-
PSSI Siapkan Uji Coba Tandang Bagi Timnas U-23
Tim Nasional 18 Oktober 2013, 20:04
-
PSSI Beber Alasan Uji Coba Lawan Korut
Tim Nasional 18 Oktober 2013, 19:46
-
Nasib Jacksen Tiago Diputuskan Usai Lawan Irak
Tim Nasional 18 Oktober 2013, 19:15
-
Ranking FIFA: Indonesia Perbaiki Peringkat
Tim Nasional 17 Oktober 2013, 18:05
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR