"Indonesia tidak bermain buruk, dalam keadaan tertinggal mereka masih memberikan perlawanan terbaik di lapangan," ucap Rajagobal secara singkat kepada wartawan Bola.net, M Rachmatullah usai laga melawan Indonesia.
Dengan kemenangan 2-0 dari Indonesia, Malaysia kini berhak melaju ke babak semifinal bersama dengan Singapura sebagai wakil dari Grup B. Jeda beberapa hari ini akan dimaksimalkan oleh Rajagobal untuk mempersiapkan tim melawan Thailand di babak semifinal.
"Jeda waktu istirahat akan kami maksimalkan untuk persiapan di laga semifinal. Kami akan lihat kondisi terakhir pemain dan membuat persiapan melawan Thailand," imbuh Rajagobal.
Malaysia dijadwalkan menghadapi Thailand pada babak semifinal. Sebagai runner up Grup B, Harimau Malaya akan terlebih dulu menjadi tuan rumah pada laga yang akan digelar pada tanggal 9 Desember mendatang. (mac/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rajagobal Puji Semangat Juang Skuad Garuda
Tim Nasional 1 Desember 2012, 23:55
-
Gagal ke Semifinal, Nil Minta Maaf ke Seluruh Rakyat Indonesia
Tim Nasional 1 Desember 2012, 22:37
-
Piala AFF: Malaysia Kubur Mimpi Indonesia
Tim Nasional 1 Desember 2012, 21:42
-
HT Review: Indonesia Sementara Tertinggal Dua Gol
Tim Nasional 1 Desember 2012, 20:40
-
"Laga Indonesia versus Malaysia Selalu Berlangsung Panas"
Tim Nasional 1 Desember 2012, 14:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR