
Bola.net - Penyerang muda Persib Bandung, Ronaldo Joybera Kwateh, untuk pertama kalinya dipanggil Timnas Indonesia. Bomber berusia 16 tahun ini akan mengikuti pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia U-16 periode November.
TC Timnas Indonesia U-16 periode bulan ini akan berlangsung di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, pada 16-29 November 2020. Sehari sebelum TC dimulai, Ronaldo dan 25 pemain lainnya yang dipanggil sudah harus berkumpul di Hotel Harris, Sentul, Bogor.
Pemanggilan ini disambut antusias oleh Ronaldo. Anak dari mantan pemain Persib dan PSIS Semarang, Roberto Kwateh, ini berharap di TC nanti ia tak menemui kendala apapun.
"Saya sangat bersemangat mengikuti pemusatan latihan bersama Timnas Indonesia U-16," ujar Ronaldo, disadur dari laman klub.
"Mudah-mudahan ini jadi modal bagus dari segi mental sehingga selama TC bisa berjalan lancar dan tidak mengecewakan," katanya menambahkan.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Kesiapan
View this post on Instagram
Ronaldo lantas mengungkapkan kesiapannya menghadapi TC tersebut. Meski pemanggilan ini jadi debutnya, tapi ia siap 100 persen.
Apalagi selama masa pandemi COVID-19, ia tetap menjaga kebugarannya. Ronaldo berlatih mandiri di kediamannya di Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta {DIY).
"Puji Tuhan saya dalam keadaan sehat dan kondisi terjaga dengan baik. Saya siap mengikuti pemusatan latihan Timnas Indonesia U-16 di Bogor nanti," imbuh Ronaldo.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Bima Sakti Panggil 26 Pemain ke TC Timnas Indonesia U-16 November, Persib Terbanyak
- Bima Sakti Panggil 3 Wajah Baru ke TC Timnas Indonesia U-16 Periode November
- Pemain Timnas Indonesia U-16 Wajib Tes Swab Sebelum Latihan
- Shin Tae-yong Panggil 38 Pemain ke TC Timnas Indonesia U-19 di Jakarta, Ada 1 Muka Baru
- Shin Tae-yong Pantau TC Timnas Indonesia U-19 di Jakarta Dari Jarak Jauh
- Pertama Kali Ikut TC Timnas Indonesia U-19, Syukran Arabia Janji Kerja Keras
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Antusias Dipanggil Timnas Indonesia untuk Pertama Kalinya
Tim Nasional 14 November 2020, 17:00
-
Pertama Kali Ikut TC Timnas Indonesia U-19, Syukran Arabia Janji Kerja Keras
Tim Nasional 14 November 2020, 13:21
-
Pelatih Diklat Persib Bangga Kirimkan 2 Pemainnya ke Garuda Select III
Tim Nasional 14 November 2020, 11:09
-
Bek Persib Gabung Timnas Indonesia U-19 Dahulu, Baru Ikut Garuda Select ke Inggris
Tim Nasional 13 November 2020, 15:51
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR